Indeks Tahanan Politik

Soegeng Soetarto: Kepala Staf Biro Intelijen yang Ditahan Orde Baru
Mild report
Minggu, 17 Nov 2019

Soegeng Soetarto: Kepala Staf Biro Intelijen yang Ditahan Orde Baru

Soegeng Soetarto adalah polisi yang berjuang sejak zaman kolonial dan Jepang. Tertimpa sial setelah peristiwa G30S.
Polisi Klaim Surya Anta Sudah Ditangani Dokter & Belum Perlu ke RS
Hard news
Selasa, 8 Okt 2019

Polisi Klaim Surya Anta Sudah Ditangani Dokter & Belum Perlu ke RS

Polisi mengklaim tim Dokter Polri bisa menangani keluhan-keluhan yang dialami oleh Surya Anta.
Nasib Kombatan Anti-ISIS: Dikriminalisasi saat Pulang ke Negerinya
Mild report
Rabu, 10 Juli 2019

Nasib Kombatan Anti-ISIS: Dikriminalisasi saat Pulang ke Negerinya

Para sukarelawan asing yang ikut berperang melawan ISIS ditolak oleh negeri mereka sendiri. Ada yang dicabut paspornya.
Bakri Siregar dan Sastra dalam Gelombang Politik Lekra
Mild report
Rabu, 19 Jun 2019

Bakri Siregar dan Sastra dalam Gelombang Politik Lekra

Ia sempat menyusun buku Sejarah Sastra Indonesia Modern yang kental dengan jargon "revolusioner".
Surat-Surat Pram dari Pulau Buru: Kerinduan Bapak pada Anaknya
Mild report
Senin, 28 Jan 2019

Surat-Surat Pram dari Pulau Buru: Kerinduan Bapak pada Anaknya

“Surat ini takkan mungkin bisa dikirimkan. Takkan mungkin sampai ke tanganmu. Lihat, dia tetap kutulis."
Mengabaikan Debat Pilpres Bersama Lukas Tumiso, Eks Tapol Buru
Current issue
Jumat, 18 Jan 2019

Mengabaikan Debat Pilpres Bersama Lukas Tumiso, Eks Tapol Buru

Lukas Tumiso, bekas tahanan politik, masa bodoh dengan pilpres-pilpresan. Bagi dia reformasi sama saja seperti Orde Baru. Pemerintah cuek dengan orang-orang sepertinya.
Dulu Dilabel
Mild report
Senin, 10 Des 2018

Dulu Dilabel "Eks Tapol", Kini Kadmiyati Masih Mendapat Stigma

Korban 1965 masih mendapat stigma.
Pramoedya Ananta Toer di Antara Sastra dan Politik
Mild report
Senin, 30 Apr 2018

Pramoedya Ananta Toer di Antara Sastra dan Politik

Nyanyian sunyi.
Gurat perlawanan di
cipratan mangsi.
Mereka yang Nekat Mencoba Menerobos Paspampres
Current issue
Rabu, 20 Des 2017

Mereka yang Nekat Mencoba Menerobos Paspampres

Aksi seperti yang dilakukan Khalifah bukan yang pertama terjadi di tahun 2017. Aksi serupa pernah dilakukan Brokington Sianturi dan Basulfi Tarsiwan.
Perayaan 1 Desember dan Kekerasan di Papua
Kolumnis
Jumat, 1 Des 2017

Perayaan 1 Desember dan Kekerasan di Papua

Pendekatan keamanan dan ekonomi dari pemerintahan Jokowi mengabaikan problem politik dan sejarah Bangsa Papua.
Kisah Tapol Maluku: Jokowi, 'Kasih Pulang Suami Torang'
Mild report
Kamis, 21 Sept 2017

Kisah Tapol Maluku: Jokowi, 'Kasih Pulang Suami Torang'

Negara harus segera memulangkan dan membebaskan para tahanan politik Maluku, yang dipenjara di Ambon maupun di Jawa.
Nasib Tak Tentu Tapol Papua dan Maluku di Bawah Jokowi
Kolumnis
Kamis, 17 Agt 2017

Nasib Tak Tentu Tapol Papua dan Maluku di Bawah Jokowi

Pemerintah Indonesia melakukan sesuatu yang baik selama setahun terakhir soal tahanan politik di Papua dan Papua Barat: membebaskan mereka.
Lagu dari Balik Jeruji Besi
Mild report
Sabtu, 3 Sept 2016

Lagu dari Balik Jeruji Besi

Agustus 2016 lalu, sebuah label independen yang berbasis di Yogyakarta, Yes No Wave bekerja sama dengan Indonesian Visual Art Archive merilis sebuah album perdana milik Paduan Suara Dualita yang bertajuk “Dunia Milik Kita”. Album itu diambil dari lagu-lagu ciptaan para tahanan politik 1965, salah satunya karya Sudharnoto.
Kabur dari Digoel
Mild report
Senin, 11 Juli 2016

Kabur dari Digoel

Tak ada tukang pukul di tempat pembuangan Boven Digoel. Tak ada pula paksaan untuk bekerja bagi orang-orang buangan yang bermimpi soal kemerdekaan Indonesia. Siksaan terbesar di Boven Digoel adalah kesepian.
Mengingat Pulau Buru, Kamp Siberia Rezim Orde Baru
Mild report
Sabtu, 19 Mar 2016

Mengingat Pulau Buru, Kamp Siberia Rezim Orde Baru

Zaman sudah berubah. Namun, Pulau Buru masih dianggap negatif. Pemutaran film dokumenter tentang pulau orang buangan ini bahkan mendapat ancaman. Kapan stigmanya hilang?