Indeks Sukabumi

PPDB 2018 Tingkat SMP di Kota Sukabumi Gunakan Sistem Zonasi
Pendidikan
Senin, 4 Jun 2018

PPDB 2018 Tingkat SMP di Kota Sukabumi Gunakan Sistem Zonasi

PPDB SMP di Kota Sukabumi 90 persen melalui sistem zonasi, 5 persen melalui jalur prestasi, dan 5 persen untuk anak pindahan.
Gempa Sukabumi Saat Sahur, BPBD Belum Terima Laporan Kerusakan
Sosial budaya
Sabtu, 26 Mei 2018

Gempa Sukabumi Saat Sahur, BPBD Belum Terima Laporan Kerusakan

"Kami belum menerima laporan kerusakan baik permukiman warga maupun fasilitas umum lainnya," kata Kepala Pusat Pengendalian Operasi Penanggulangan Bencana BPBD Kabupaten Sukabumi Yana Rusyana.
Chopper Jokowi di Sukabumi: Amankan Jabar, Gaet Pemilih Milenial
Politik
Selasa, 10 Apr 2018

Chopper Jokowi di Sukabumi: Amankan Jabar, Gaet Pemilih Milenial

Pengamat menilai 'touring' motor Jokowi ke Sukabumi sebagai upaya lanjutan menggaet dukungan pemilih milenial di Pilpres 2019.
Kontroversi Prasasti dari Sungai Ci Mandiri Sukabumi
Sosial budaya
Sabtu, 31 Mar 2018

Kontroversi Prasasti dari Sungai Ci Mandiri Sukabumi

Di Kota Sukabumi terdapat Museum Sunda Islam Prabu Siliwangi yang mengoleksi temuan-temuan warga yang dianggap sebagai peninggalan zaman kerajaan.
Gutta-percha dari Sukabumi Mengembara Hingga ke Eropa
Sosial budaya
Selasa, 27 Mar 2018

Gutta-percha dari Sukabumi Mengembara Hingga ke Eropa

Kapal Miyazaki Maru milik Jepang karam dihajar kapal selam U-88 Jerman, gutta-percha dari Tjipetir yang diangkut kapal tersebut tercecer di perairan Eropa.
Gempa Lebak 5,2 SR Terjadi Senin Malam dan Tak Berpotensi Tsunami
Sosial budaya
Senin, 19 Mar 2018

Gempa Lebak 5,2 SR Terjadi Senin Malam dan Tak Berpotensi Tsunami

BPBD Lebak dan BPBD Sukabumi belum menerima laporan tentang dampak kerusakan akibat gempa 5,2 SR yang terjadi pada Senin malam.
Gempa Bumi 5,1 Skala Richter Terasa di Sukabumi pada Jumat Malam
Sosial budaya
Jumat, 16 Feb 2018

Gempa Bumi 5,1 Skala Richter Terasa di Sukabumi pada Jumat Malam

Gempa bumi 5,1 skala richter terasa di kawasan Sukabumi pada Jumat malam. Gempa berkekuatan sama, tapi dengan pusat berbeda, juga terasa di daerah tersebut pada Jumat siang.
Longsor Akibatkan Perjalanan Kereta Bogor-Sukabumi Terhambat
Sosial budaya
Senin, 5 Feb 2018

Longsor Akibatkan Perjalanan Kereta Bogor-Sukabumi Terhambat

Ada dua titik longsor di jalur lintas Bogor-Sukabumi yang mengganggu perjalanan kereta.
Batu Bersusun Hasil Kesabaran & Kecermatan, Bukan Makhluk Halus
Hobi
Minggu, 4 Feb 2018

Batu Bersusun Hasil Kesabaran & Kecermatan, Bukan Makhluk Halus

Formasi batu bersusun di Sungai Cibojong, Cidahu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat akhirnya dihancurkan oleh perangkat Kecamatan setempat.
Menyibak
Sosial budaya
Kamis, 11 Jan 2018

Menyibak "Harta Karun" Batuan Purba di Ujung Selatan Jawa Barat

Konsep geopark bisa menyelamatkan warisan geologi, agar nasibnya tak seperti Pegunungan Kendeng Jawa Tengah yang telanjur dieksploitasi industri semen.
Menggoreng Sukabumi dengan Proyek Tol, Bandara, dan Rel Ganda KA
Ekonomi
Senin, 18 Des 2017

Menggoreng Sukabumi dengan Proyek Tol, Bandara, dan Rel Ganda KA

Wilayah Sukabumi, Jawa Barat dihujani rencana proyek besar seperti sirkuit, theme park mewah hingga pembangunan infrastruktur tol, bandara, dan terakhir jalur rel ganda KA.
Gempa Bumi Susulan Sukabumi: Warga Terkejut dan Panik
Sosial budaya
Sabtu, 16 Des 2017

Gempa Bumi Susulan Sukabumi: Warga Terkejut dan Panik

BPBD Sukabumi menyatakan sampai saat ini belum ada korban dan kerusakan fasilitas umum.
Gempa di Tasikmalaya: Kondisi Air Laut Sukabumi Terpantau Normal
Sosial budaya
Sabtu, 16 Des 2017

Gempa di Tasikmalaya: Kondisi Air Laut Sukabumi Terpantau Normal

Kondisi air laut di Sukabumi terpantau normal usai peringatan dini tsunami dikeluarkan oleh BMKG. Masyarakat diimbau tetap tenang dan waspada.
Panik Tsunami, Wisatawan di Pangandaran Mengungsi ke Dataran Tinggi
Sosial budaya
Sabtu, 16 Des 2017

Panik Tsunami, Wisatawan di Pangandaran Mengungsi ke Dataran Tinggi

Peringatan tentang potensi tsunami di pantai selatan Jawa membuat orang-orang berlarian menjauh dari pantai.
Badai Cempaka Sebabkan Puluhan Jembatan di Sukabumi Rusak
Sosial budaya
Kamis, 30 Nov 2017

Badai Cempaka Sebabkan Puluhan Jembatan di Sukabumi Rusak

Daerah bencana di Sukabumi meluas sebagai dampak dari hujan lebat yang turun terus menerus tiga hari terakhir akibat Badai Cempaka.
Belasan Pucuk Senjata Api Rakitan di Sukabumi Disita Polisi
Hukum
Senin, 2 Okt 2017

Belasan Pucuk Senjata Api Rakitan di Sukabumi Disita Polisi

Polisi membongkar sindikat jual beli senjata api rakitan di Sukabumi. Hingga kini belum diketahui hubungan sindikat ini dengan kelompok teroris.
Jokowi Kabulkan 3 Permintaan Walikota Sukabumi
Ekonomi
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi Kabulkan 3 Permintaan Walikota Sukabumi

Menurut Muraz, dengan semakin baik dan lengkapnya akses sarana transportasi, maka hal itu akan menguntungkan masyarakat Sukabumi.
Jokowi Enggan Jelaskan Lokasi Pembangunan Bandara Sukabumi
Ekonomi
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi Enggan Jelaskan Lokasi Pembangunan Bandara Sukabumi

Jokowi mengaku merahasiakannnya karena ingin menghindari permainan mafia yang membuat harga tanah menjadi tinggi.
Jokowi: Jalur KA Doubletrack ke Sukabumi Segera Dibangun
Bisnis
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi: Jalur KA Doubletrack ke Sukabumi Segera Dibangun

Presiden Joko Widodo menjelaskan pemerintah akan membangun sejumlah infrastruktur transportasi di wilayah Sukabumi.
Jokowi Rayakan Idul Adha di Sukabumi, JK Salat di Istiqlal
Sosial budaya
Jumat, 1 Sept 2017

Jokowi Rayakan Idul Adha di Sukabumi, JK Salat di Istiqlal

Presiden Jokowi beserta rombongan menunaikan salat Idul Adha bersama masyarakat di Lapangan Merdeka, Sukabumi, Jabar, pagi ini.