Indeks Presiden Joko Widodo

Presiden Janji Akan Bangun Infrastruktur Batiniah
Hard news
Sabtu, 12 Nov 2016

Presiden Janji Akan Bangun Infrastruktur Batiniah

Presiden Joko Widodo berjanji membangun infrastruktur batiniah setelah rampung menyelesaikan infrastruktur fisik yang kini menjadi fokus dalam pemerintahannya.
Soal Demo 4 November, Presiden Nilai
Hard news
Sabtu, 12 Nov 2016

Soal Demo 4 November, Presiden Nilai "Pada Ngga Sabaran"

Presiden menilai para demonstran pada 4 November 2016 tidak bersabar menunggu proses hukum terhadap Basuki Tjahaja Purnama yang diduga melakukan penistaan agama. Padahal proses hukum terhadap Ahok tersebut sudah dijalankan sesuai prosedur.
10 Ribu Umat Muslim Doa Bersama Presiden Jokowi
Hard news
Sabtu, 12 Nov 2016

10 Ribu Umat Muslim Doa Bersama Presiden Jokowi

10.000 umat muslim termasuk di antaranya ulama, habaib, dan kiai berdoa bersama dengan Presiden Joko "Jokowi' Widodo.
Presiden Ingin Mayoritas dan Minoritas Bisa Saling Jaga
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Presiden Ingin Mayoritas dan Minoritas Bisa Saling Jaga

Kelompok mayoritas diminta melindungi minoritas oleh Presiden Joko Widodo dan sebaliknya, presiden juga meminta kepada pihak minoritas untuk menghormati mayoritas serta bisa bersama-sama saling menjaga diantara keduanya.
Apa Arahan Jokowi di Rapat Tertutup Polri?
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Apa Arahan Jokowi di Rapat Tertutup Polri?

Saat mengunjungi PTIK, Jokowi yang didampingi Kapolri memberikan pengarahan kepada para Perwira Tinggi (Pati), seluruh Kapolda, serta komandan peleton Mabes Polri. Pertemuan digelar di Auditorium PTIK
Di Brimob Depok, Jokowi Minta Polisi Jaga Tanpa Bedakan SARA
Hard news
Jumat, 11 Nov 2016

Di Brimob Depok, Jokowi Minta Polisi Jaga Tanpa Bedakan SARA

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar Brimob dapat memberikan pengayoman tanpa membedakan asal suku, agama, ras, dan antargolongan (SARA).
Johan Budi: Presiden Tidak Asal Bicara Soal Demo 4 November
Hard news
Kamis, 10 Nov 2016

Johan Budi: Presiden Tidak Asal Bicara Soal Demo 4 November

Staf Khusus Presiden Johan Budi mengatakan Presiden tidak asal bicara terkait kebenaran aktor politik yang menggerakkan aksi pada 4 November 2016 seperti yang pernah disebut oleh Presiden Jokowi ketika menyampaikan sikap terkait demo.
Proyek Mangkrak PLN Masuk Dalam Daftar Pemeriksaan KPK
Hard news
Kamis, 10 Nov 2016

Proyek Mangkrak PLN Masuk Dalam Daftar Pemeriksaan KPK

Radar KPK sudah menangkap beberapa proyek PLN yang mangkrak, untuk segera diselidiki. Agus pun tidak membantah KPK juga dapat langsung mengusut perkara tersebut.
Di Hari Pahlawan, Presiden Jokowi Datangi Kopassus
Hard news
Kamis, 10 Nov 2016

Di Hari Pahlawan, Presiden Jokowi Datangi Kopassus

Presiden Joko Widodo mengunjungi Markas Komando Pasukan Khusus (Kopassus) di Cijantung, Jakarta, Kamis (10/11/2016), di tengah momentum peringatan Hari Pahlawan.
Presiden: Anggaran Capai Rp85,7 T Tapi Papua Masih
Hard news
Selasa, 8 Nov 2016

Presiden: Anggaran Capai Rp85,7 T Tapi Papua Masih "Miskin"

Anggaran untuk Papua sudah mencapai Rp,85,7 triliun, namun menurut Presiden Joko Widodo, angka itu belum sebanding dengan kesejahteraan yang dicapai.
Presiden Jokowi Pastikan Situasi Negara Aman
Hard news
Minggu, 6 Nov 2016

Presiden Jokowi Pastikan Situasi Negara Aman

Presiden Jokowi mengingatkan, meski Konstitusi Indonesia memberikan peluang untuk menyampaikan aspirasi, memberikan peluang untuk berdemokrasi, tetapi penyampaian itu harus dilakukukan dengan cara-cara yang tertib dan damai.
Jokowi Ajak Para Gubernur Berantas Pungli
Hard news
Jumat, 21 Okt 2016

Jokowi Ajak Para Gubernur Berantas Pungli

Banyak keluhan dari masyarakat terkait pungutan liar. Jokowi pun mengambil langkah dengan mengajak para Gubernur untuk mengambil langkah nyata untuk memberantas tindakan tersebut.
Wiranto Ajukan Daftar Nama Tim Saber Pungli ke Presiden
Hard news
Selasa, 18 Okt 2016

Wiranto Ajukan Daftar Nama Tim Saber Pungli ke Presiden

Menteri Koordinator Bidang Politik Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto telah mengajukan daftar nama-nama yang masuk dalam tim Satuan Tugas Sapu Bersih (Saber) Pungutan Liar (Pungli) kepada Presiden Joko Widodo.
Jokowi Perintahkan Pertamina Terapkan BBM 1 Harga
Hard news
Selasa, 18 Okt 2016

Jokowi Perintahkan Pertamina Terapkan BBM 1 Harga

Dalam kunjungannya ke Papua, Presiden Joko Widodo melihat adanya ketidakadilan harga bahan bakar minyak dengan wilayah lainnya di Indonesia. Untuk itu, Jokowi mendesak Pertamina untuk segera menerapkan program BBM Satu Harga.
Petani, Partai, Puisi
Kolumnis
Senin, 17 Okt 2016

Petani, Partai, Puisi

Pragmatisme yang kawin dengan keserakahan membuat ideologi marhaenisme majal di tangan para gadungan. Petani di Pegunungan Kendeng di Rembang dan sekitarnya yang dengan caranya sendiri justru memperlihatkan bagaimana korporasi dan petugas partai gadungan yang menjadi makelar marhaenisme berada dalam satu paket “si pemabuk kuasa” yang layak dilawan secara terbuka.
Setneg Akui Tak Kuasai Dokumen TPF Munir
Hard news
Selasa, 11 Okt 2016

Setneg Akui Tak Kuasai Dokumen TPF Munir

Setneg mengakui tidak memiliki, menguasai, dan mengetahui keberadaan dokumen Tim Pencari Fakta pembunuhan Munir.
Jokowi Peringkatkan Pejabat BPN Terkait Sertifikat Tanah
Hard news
Senin, 10 Okt 2016

Jokowi Peringkatkan Pejabat BPN Terkait Sertifikat Tanah

Presiden Jokowi menegasan akan memotong red tape dalam pengurusan sertifikat tanah, sekaligus mengawasai secara ketat para pegawai dan pejabat Badan Pertanahan Nasional (BPN) terkait hal tersebut.
Menkeu Apresiasi Tax Amnesty Tahap Satu
Hard news
Senin, 3 Okt 2016

Menkeu Apresiasi Tax Amnesty Tahap Satu

Menteri Keuangan Sri Mulyani menuliskan surat pribadi yang menyatakan penghargaannya atas keberhasilan program Tax Amnesty tahap satu.
Jalur Pantai Selatan Dari Banten Sampai Jatim Akan Terhubung
Hard news
Jumat, 30 Sept 2016

Jalur Pantai Selatan Dari Banten Sampai Jatim Akan Terhubung

Proyek pembangunan jalur Pantai Selatan Jawa bertujuan untuk mengejar ketertinggalan dari Pantai Utara Jawa dan membuka keterisolasian wilayah sekaligus memeratakan kesejahteraan masyarakat wilayah selatan Jawa.
Presiden Yakin Indonesia Jadi Pelaku Ekonomi Digital Terbesar
Hard news
Selasa, 27 Sept 2016

Presiden Yakin Indonesia Jadi Pelaku Ekonomi Digital Terbesar

Indonesia memiliki potensi besar untuk mengembangkan ekonomi digital di masa mendatang. Saat ini penduduk Indonesia mencapai 250 juta, 93,4 juta di antaranya adalah pengguna internet. Bermodal potensi tersebut Presiden Joko “Jokowi” Widodo yakin Indonesia bisa menjadi pemain ekonomi digital terbesar se-Asia Tenggara.