Indeks Politik

Bacagub Anwar Hafid Puji Kontribusi Gubernur Sulteng Terdahulu
Politik
Jumat, 12 Juli

Bacagub Anwar Hafid Puji Kontribusi Gubernur Sulteng Terdahulu

Anwar Hafid berjanji membenahi infrastruktur Sulawesi Tengah mulai dari desa agar lalu lintas ekonomi juga bisa terbuka.
PPP Sebut Taj Yasin Siap Korbankan Kursi DPD untuk Pilgub Jateng
Politik
Jumat, 12 Juli

PPP Sebut Taj Yasin Siap Korbankan Kursi DPD untuk Pilgub Jateng

Menurut Arwani Thomafi, PPP bangga memiliki tokoh sekaliber Taj Yasin. Dia juga senang bila ada parpol lain yang mau mendukungnya. 
Beri Rekomendasi Dukungan, PPP Titipkan Kader ke Khofifah-Emil
Politik
Jumat, 12 Juli

Beri Rekomendasi Dukungan, PPP Titipkan Kader ke Khofifah-Emil

Mardiono berharap kader PPP dapat bersinergi di Jawa Timur walaupun partai tersebut tak lagi masuk Senayan karena gagal melewati ambang batas parlemen.
Pengurus DPW PPP Bali Dicopot via SK yang Beredar di Grup WA
Politik
Jumat, 12 Juli

Pengurus DPW PPP Bali Dicopot via SK yang Beredar di Grup WA

Plt. Sekretaris DPW PPP Bali, Thobahul Aftoni, menegaskan telah melakukan gugatan ke DPP PPP atas pencopotan dari jabatannya
Keberlanjutan Program Jokowi Jadi Alasan Projo Cawe-Cawe Pilkada
Politik
Jumat, 12 Juli

Keberlanjutan Program Jokowi Jadi Alasan Projo Cawe-Cawe Pilkada

Projo ingin program pemerintah daerah sejalan dengan pemerintah pusat demi tercipta Indonesia Emas 2045.
Demi Percepat Pembangunan, Kepala OIKN Bisa Tetapkan Harga Tanah
Flash news
Jumat, 12 Juli

Demi Percepat Pembangunan, Kepala OIKN Bisa Tetapkan Harga Tanah

Kepala OIKN diberi mandat untuk menetapkan nilai dan harga tanah di kawasan IKN, sesuai perundang-undangan yang berlaku.
Projo Dukung Eks Panglima GAM Muzakir Manaf di Pilkada Aceh
Politik
Jumat, 12 Juli

Projo Dukung Eks Panglima GAM Muzakir Manaf di Pilkada Aceh

DPP Projo akan terus menambah jumlah tokoh yang didukung dalam Pilkada 2024.
KPU Kejar Caleg Terpilih yang Belum Serahkan LHKPN
Politik
Jumat, 12 Juli

KPU Kejar Caleg Terpilih yang Belum Serahkan LHKPN

Semua caleg terpilih baik DPRD Kabupaten/Kota, DPRD Provinsi, Anggota DPD, dan DPR RI, wajib menyerahkan LHKPN.
KPU Siap Gelar PSU di Gorontalo Meski Masih Terdampak Banjir
Politik
Jumat, 12 Juli

KPU Siap Gelar PSU di Gorontalo Meski Masih Terdampak Banjir

Menurut Afifuddin, pihaknya telah menugaskan anak buahnya untuk mendatangi lokasi yang akan digelar PSU di daerah. Hasilnya, bisa dilaksanakan PSU.
KPU Tunggu Proses PAW sebelum Tunjuk Pengganti Hasyim Asy'ari
Politik
Jumat, 12 Juli

KPU Tunggu Proses PAW sebelum Tunjuk Pengganti Hasyim Asy'ari

Afifuddin mengatakan bahwa jabatan yang diembannya memiliki batas waktu tiga bulan. Namun, itu bisa diperpanjang satu periode lagi.
Gerindra dan PKS Resmi Usung Mahyeldi-Vasco di Pilkada Sumbar
Politik
Jumat, 12 Juli

Gerindra dan PKS Resmi Usung Mahyeldi-Vasco di Pilkada Sumbar

Andre Rosiade mengatakan bahwa Gerindra saat ini sedang berkomunikasi dengan parpol-parpol lain untuk menambah dukungan.
Kubu Mardiono Bantah Pecat Pengurus DPW PPP Bali Sepihak
Politik
Jumat, 12 Juli

Kubu Mardiono Bantah Pecat Pengurus DPW PPP Bali Sepihak

PPP, lewat Juru Bicara Mardiono, Imam Priyono, menegaskan pergantian Plt. Ketua DPW PPP Bali, Idy Muzayyad, dan pengurus demi kebutuhan organisasi.
Heru Budi Akan Upacara 17 Agustus di IKN, Jakarta Dipimpin Sekda
Politik
Jumat, 12 Juli

Heru Budi Akan Upacara 17 Agustus di IKN, Jakarta Dipimpin Sekda

Menurut Heru Budi, upacara hari ulang tahun (HUT) ke-79 RI akan digelar di dua lokasi, yakni di IKN dan di Istana Negara, Jakarta Pusat. 
Demokrat Ajukan Jansen Sitindaon Dampingi Kaesang di Pilkada DKI
Politik
Jumat, 12 Juli

Demokrat Ajukan Jansen Sitindaon Dampingi Kaesang di Pilkada DKI

Demokrat mengajukan sejumlah nama kadernya untuk menjadi bakal calon wakil gubenur dalam bursa Pilgub Jakarta.
Kelakar Kaesang di Golkar: Saya Ingin Jadi Ketumnya Para Ketum
Politik
Jumat, 12 Juli

Kelakar Kaesang di Golkar: Saya Ingin Jadi Ketumnya Para Ketum

Kaesang Pangarep berkelakar ke Ketum Golkar Airlangga Hartarto bahwa dirinya ingin menjadi ketumnya para ketua umum.
Golkar Terbuka Komunikasi dengan PDIP soal Pendaming Airin
Politik
Jumat, 12 Juli

Golkar Terbuka Komunikasi dengan PDIP soal Pendaming Airin

Lodewijk mengatakan Golkar menghormati sikap PDIP yang sudah menyiapkan nama bakal wakil untuk Airin.
Ma'ruf Amin: Tantangan Pilkada Jauh Lebih Besar Dibanding Pemilu
Politik
Jumat, 12 Juli

Ma'ruf Amin: Tantangan Pilkada Jauh Lebih Besar Dibanding Pemilu

Ma'ruf Amin menyebut tantangan yang akan dihadapi berpotensi lebih besar karena bentuknya lebih beragam di setiap daerah.
Kaesang Lempar Pantun ke Golkar soal Dukungan di Pilgub Banten
Politik
Kamis, 11 Juli

Kaesang Lempar Pantun ke Golkar soal Dukungan di Pilgub Banten

Golkar menugaskan Airin Rachmi Diany untuk maju di Pilgub Banten, sementara PSI mendukung Andra Soni-Achmad Dimyati Natakusumah.
Jika Kaesang Maju di Pilgub Jakarta, Golkar Siapkan Jusuf Hamka
Politik
Kamis, 11 Juli

Jika Kaesang Maju di Pilgub Jakarta, Golkar Siapkan Jusuf Hamka

Menurut Airlangga, Golkar tak terburu-buru mengusung pasangan bakal cagub dan cawagub di Pilgub Jakarta. Golkar akan melihat survei untuk mengusung figur.
PDIP Dukung Ade Sumardi Maju Bersama Airin di Pilkada Banten
Politik
Kamis, 11 Juli

PDIP Dukung Ade Sumardi Maju Bersama Airin di Pilkada Banten

DPP PDIP mendukung Ketua DPD PDIP Banten, Ade Sumardi, maju di Pilkada Banten 2024 bersama kader Partai Golkar, Airin Rachmi Diany.