Indeks Pemadaman Listrik Di Jabodetabek

Beberapa Gerbang Tol Sempat Transaksi Manual Saat Listrik Padam
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Beberapa Gerbang Tol Sempat Transaksi Manual Saat Listrik Padam

Beberapa Gerbang Tol (GT) melakukan transaksi secara manual ketika terjadi pemadaman listrik salah satunya GT Pasteur dan Karang Tengah Barat 2.
Usai Listrik Padam, Kualitas Udara Jakarta Justru Membaik
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Usai Listrik Padam, Kualitas Udara Jakarta Justru Membaik

Kondisi udara Jakarta justru jauh lebih baik usai pemadaman listrik di wilayah Jabodetabek, Jawa Barat dan sekitarnya pada Minggu (4/8/2019) siang hingga malam kemarin. 
Komisi VII: PLN Harus Ada Sistem Kurangi Dampak Gangguan Meluas
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Komisi VII: PLN Harus Ada Sistem Kurangi Dampak Gangguan Meluas

Komisi VII DPR RI mendorong PT PLN (Persero) memiliki sistem yang bisa meminimalisasi dampak pemadaman listrik berskala luas seperti kejadian mati listrik di Jakarta dan sekitarnya kemarin.
Soal Mati Listrik Massal: DPR Minta Menteri Rini Tanggung Jawab
Ekonomi
Senin, 5 Agt 2019

Soal Mati Listrik Massal: DPR Minta Menteri Rini Tanggung Jawab

Menteri BUMN Rini Soemarno diminta bertanggung jawab untuk kasus pemadaman listrik massal yang terjadi di Jabodetabek sejak Minggu kemarin hingga hari ini.
Usai Mati Listrik, MRT Kembali Beroperasi Tarif Normal Senin Pagi
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Usai Mati Listrik, MRT Kembali Beroperasi Tarif Normal Senin Pagi

Usai pemadaman listrik se-Jabodetabek hingga Minggu malam, PT MRT Jakarta memastikan perjalanan seluruh jalur MRT kembali beroperasi normal pada Senin (5/8/2019) pagi.
Usai Mati Listrik Jakarta, Layanan KRL Berangsur Normal Senin Pagi
Sosial budaya
Senin, 5 Agt 2019

Usai Mati Listrik Jakarta, Layanan KRL Berangsur Normal Senin Pagi

Layanan KRL Commuter Line hingga pukul 00.30 WIB masih dalam proses menormalkan kembali operasionalnya hingga Senin (5/8/2019) pagi.
Sofyan Basir Sebut Tak Perlu Ada Pemecatan Direksi PLN
Hukum
Senin, 5 Agt 2019

Sofyan Basir Sebut Tak Perlu Ada Pemecatan Direksi PLN

Soal pemadaman listrik Jabodetabek, Dirut PLN non-aktif Sofyan Basir meminta jangan sampai ada pemecatan Direksi PLN, alasannya karena kemanusiaan.
Soal Blackout, Fahri: PLN Harus Akui Kesalahan Desain Listrik di RI
Politik
Senin, 5 Agt 2019

Soal Blackout, Fahri: PLN Harus Akui Kesalahan Desain Listrik di RI

Soal pemadaman listrik di Jabodetabek, Wakil Ketua DPR Fahri Hamzah meminta agar PLN mau mengakui adanya kesalahan pada desain kelistrikan di Indonesia.
Cikini Terdampak Listrik Mati, Rumah Sakit dan Bioskop Pakai Genset
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Cikini Terdampak Listrik Mati, Rumah Sakit dan Bioskop Pakai Genset

Rumah sakit dan bioskop di Cikini menggunakan genset untuk operasional saat pemadaman listrik hari ini.
Layanan Elektronik BCA Tak Terganggu Pemadaman Listrik Jabodetabek
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Layanan Elektronik BCA Tak Terganggu Pemadaman Listrik Jabodetabek

Nasabah tetap bisa menggunakan layanan elektronik BCA meski terjadi pemadaman listrik massal.
Pemadaman Listrik di Jabodetabek Pengaruhi Sinyal Provider XL
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Pemadaman Listrik di Jabodetabek Pengaruhi Sinyal Provider XL

Listrik padam di Jabodetabek dan sekitarnya mempengaruhi sinyal sejumlah provider.
Daerah-Daerah yang Alami Listrik Mati di Jawa Barat Hari Ini
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Daerah-Daerah yang Alami Listrik Mati di Jawa Barat Hari Ini

Wilayah Jabodetabek mengalami mati listrik Minggu (4/8/2019) karena ada gangguan pada pembangkit.
Polri Tingkatkan Patroli Saat Listrik Padam di Jabodetabek Hari Ini
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Polri Tingkatkan Patroli Saat Listrik Padam di Jabodetabek Hari Ini

Polri meningkatkan patroli keamanan karena pemadaman listrik di wilayah Jabodetabek.
Layanan Indihome Terdampak Pemadaman, Telkom Koordinasi ke PLN
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Layanan Indihome Terdampak Pemadaman, Telkom Koordinasi ke PLN

Vice President Corporate Communication Telkom, Arif Prabowo mengatakan, sejumlah layanannya terdampak pemadaman listrik yang terjadi di wilayah Jabodetabek sejak pukul 11.50 WIB. 
Listrik Jabodetabek Padam, AirNav Pastikan Penerbangan Aman
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Listrik Jabodetabek Padam, AirNav Pastikan Penerbangan Aman

AirNav memastikan operasional navigasi pesawat udara di sejumlah bandara masih berjalan normal meski ada pemadaman listrik.
Jabodetabek Mati Listrik, PLN: Ada Gangguan di Pembangkit
Sosial budaya
Minggu, 4 Agt 2019

Jabodetabek Mati Listrik, PLN: Ada Gangguan di Pembangkit

Wilayah Jabodetabek mengalami pemadaman listrik akibat adanya gangguan pada pembangkit, pada Minggu (4/8/2019).