Untuk meredam panic buying yang terjadi, diperlukan kolaborasi antara masyarakat, pemerintah, para pedagang, hingga para pengusahan penyedia bahan makanan.
Asosiasi Pedagang Pasar Seluruh Indonesia (DPP-APPSI) menyebar surat edaran untuk membatasi pembelian bahan pokok penting untuk mengantisipasi panic buying.
Perilaku panic buying dapat menguntungkan para pemburu rente. Di sisi lain, mempersiapkan masa isolasi menurut sejumlah akademisi, adalah ekspresi dari mekanisme bertahan hidup manusia.
Wapres Ma'ruf Amin mengimbau masyarakat agar tak panik berbelanja untuk antisipasi coronavirus, sebab pemerintah memastikan semua bahan pokok tercukupi.