Musisi, seniman, pembuat film, dan penyair tradisional dari Indonesia tampil di beberapa kota Eropa untuk meramaikan festival seni-budaya dua tahunan Europalia.
Forum Perdagangan, Pariwisata dan Investasi bertema Exploring Commercial Relations between the Republic of Indonesia and the Republic of Yemen akan diadakan di Oman
BigBang Jakarta yang diklaim sebagai pameran cuci gudang terlengkap dan terbesar akan digelar akhir tahun ini. Panitia mentarget 100 ribu pengunjung per hari.
Bentara Budaya Yogyakarta kembali menyelenggarakan pameran. Kali ini bertajuk “Imago Mundi, The Art of Humanity”. Pameran ini menghadirkan 222 karya para perupa Indonesia. Pameran ini merupakan bentuk kerjasama dari Wina Galeri dan Fondazionesarenco Benetton (Italy) serta Bentara Budaya Yogyakarta dan Bentara Budaya Bali.
Gambar kaca atau glass painting adalah lukisan di atas kaca yang menurut para ahli merupakan suatu perkembangan teknik melukis di Eropa. Biasanya gambar kaca ini dibuat berupa lukisan para tokoh atau ikon-ikon keagamaan.