Pelayanan publik dimasukkan Sudirman-Ida sebagai permasalahan pokok di Jawa Tengah. Untuk mengembangkan dunia wirausaha, Sudirman-Ida tiru program OK OCE ala Anies-Sandi.
Sandiaga berbicara mengenai masalah ketimpangan di ibu kota dan program OK OCE usai melihat banyak warga yang mengantre untuk menunggu pemberian angpao di Vihara Dharma Bakti, Glodok, saat Tahun Baru Imlek.
Fraksi PDIP DPRD DKI Jakarta memberikan 11 catatan kritis terhadap sejumlah kebijakan Anies-Sandi yang muncul di masa 100 hari pemerintahannya di ibu kota.