Indeks Natal

Ramai-Ramai Mengecam FUI Cilacap Atas Spanduk
Sosial budaya
Sabtu, 29 Des 2018

Ramai-Ramai Mengecam FUI Cilacap Atas Spanduk "Jesus is Moslem"

Ormas Islam mengkritik pemasangan baliho "Jesus is Moslem" oleh FUI Cilacap. Mereka menganggap itu bisa menyakiti hati umat Kristiani.
Tanggapan Jokowi Soal Hoaks Maruf Pakai Baju Santa
Politik
Jumat, 28 Des 2018

Tanggapan Jokowi Soal Hoaks Maruf Pakai Baju Santa

Jokowi mengatakan, meme harusnya bersifat lucu, bukan untuk saling membenci. 
Boxing Day Liga Italia: Mengingkari Sejarah & Tradisi Demi Uang?
Olahraga
Rabu, 26 Des 2018

Boxing Day Liga Italia: Mengingkari Sejarah & Tradisi Demi Uang?

Liga Italia untuk pertamakalinya dalam sejarah menggelar laga di suasana Natal, yakni Boxing Day pada 26 Desember 2018.
Sejarah Boxing Day Liga Inggris: Agar Liburan Natal Tak Jauh Lagi
Olahraga
Rabu, 26 Des 2018

Sejarah Boxing Day Liga Inggris: Agar Liburan Natal Tak Jauh Lagi

Ada sejarah di balik Boxing Day di Liga Inggris yang digelar setiap tanggal 26 Desember dalam suasana perayaan Natal.
Legenda & Sejarah Sinterklas: Dambaan Anak-anak di Malam Natal
Sosial budaya
Selasa, 25 Des 2018

Legenda & Sejarah Sinterklas: Dambaan Anak-anak di Malam Natal

Sinterklas digambarkan sebagai sosok orang tua baik hati yang selalu ditunggu oleh anak-anak di malam Natal.
Uskup Agung Jakarta: Intoleransi Masih Jadi Ancaman Bangsa
Sosial budaya
Selasa, 25 Des 2018

Uskup Agung Jakarta: Intoleransi Masih Jadi Ancaman Bangsa

“Tidak banyak yang sampai membahayakan, atau sangat mencemaskan, tetapi gejala-gejala itu kalau tidak diatasi, tidak diperhatikan, tidak diolah, itu bisa berbahaya untuk NKRI,” tegas  Mgr. Ignatius Suharyo.
Pesan Natal, Agama Tak Boleh Diperalat untuk Kepentingan Politik
Politik
Selasa, 25 Des 2018

Pesan Natal, Agama Tak Boleh Diperalat untuk Kepentingan Politik

Uskup Agung Jakarta menyebut tidak baik jika agama diperalat untuk kepentingan politik
Misa Natal, Uskup Agung Jakarta Ajak Tingkatkan Persaudaraan
Sosial budaya
Selasa, 25 Des 2018

Misa Natal, Uskup Agung Jakarta Ajak Tingkatkan Persaudaraan

"Nyebut dirinya beriman tapi memecah belah, menyebarkan fitnah, ini jadi tanda tanya"
Sejarah Hidup Saint Nicholas: Sinterklas yang Pernah Dibui Romawi
Sosial budaya
Selasa, 25 Des 2018

Sejarah Hidup Saint Nicholas: Sinterklas yang Pernah Dibui Romawi

Saint Nicholas dipercaya sebagai representasi dari Sinterklas atau Santa Claus yang selalu dinanti di perayaan Natal.
Arus Pasang Konservatisme di Balik Larangan Ucapan Selamat Natal
Kolumnis
Selasa, 25 Des 2018

Arus Pasang Konservatisme di Balik Larangan Ucapan Selamat Natal

Fatwa HAMKA soal perayaan Natal tak cuma jadi anjuran ulama, tapi mencerminkan kontestasi panjang soal bentuk ideal negara Indonesia.
DLH Jakarta Turunkan 2.200 Pasukan Oranye Saat Perayaan Natal
Sosial budaya
Selasa, 25 Des 2018

DLH Jakarta Turunkan 2.200 Pasukan Oranye Saat Perayaan Natal

Seluruh petugas diinstruksikan untuk mengantisipasi penanganan kebersihan di setiap gereja di wilayahnya saat malam Natal.
Sejarah Sinterklas dalam Tradisi Natal: Bukan dari Kutub Utara
Sosial budaya
Senin, 24 Des 2018

Sejarah Sinterklas dalam Tradisi Natal: Bukan dari Kutub Utara

Sejarah Sinterklas berawal dari cerita rakyat di Eropa dan merupakan representasi seorang uskup pada abad ke-4 bernama Saint Nicholas.
Pemrov DKI Gelar Perayaan Natal Bersama pada 11 Januari 2019
Sosial budaya
Senin, 24 Des 2018

Pemrov DKI Gelar Perayaan Natal Bersama pada 11 Januari 2019

Anies menyatakan Pemprov DKI Jakarta berencana menggelar perayaan Natal bersama pada 11 Januari 2019.
Mengawal Natal, GP Ansor: Islam Itu Damai
Sosial budaya
Senin, 24 Des 2018

Mengawal Natal, GP Ansor: Islam Itu Damai

Pengawalan gereja yang dilakukan GP Ansor pada malam natal untuk membuktikan bahwa Islam itu damai.
GP Ansor & Banser NU Siap Kawal Pengamanan Gereja di Jakarta
Sosial budaya
Senin, 24 Des 2018

GP Ansor & Banser NU Siap Kawal Pengamanan Gereja di Jakarta

GP Ansor bersama Barisan Ansor Serbaguna Nahdlatul Ulama (Banser NU) akan tetap mengawal gereja pada Natal 2018 apabila ada permintaan dari pihak kepolisian setempat.
Bom Natal 2000: Sejarah Kelam di Malam Kudus
Politik
Senin, 24 Des 2018

Bom Natal 2000: Sejarah Kelam di Malam Kudus

Pada malam Natal 2000, ledakan bom secara serentak menyerang sejumlah gereja di beberapa wilayah di Indonesia.
MenPAN-RB: PNS Bolos Jelang Natal dan Tahun Baru Bakal Dihukum
Sosial budaya
Sabtu, 22 Des 2018

MenPAN-RB: PNS Bolos Jelang Natal dan Tahun Baru Bakal Dihukum

Syafruddin meyakini setiap Kementerian atau Lembaga terkait sudah mempunyai mekanisme hukuman tersendiri bagi PNS yang membolos kerja.
Kasus-Kasus Pembunuhan Keluarga yang Terjadi Saat Hari Natal
Hukum
Sabtu, 22 Des 2018

Kasus-Kasus Pembunuhan Keluarga yang Terjadi Saat Hari Natal

Di Amerika Serikat beberapa kali terjadi kasus pembunuhan pada hari Natal yang justru dilakukan oleh orang terdekat.
Polda Metro Kerahkan 11 Ribu Personel Amankan Natal dan Tahun Baru
Sosial budaya
Jumat, 21 Des 2018

Polda Metro Kerahkan 11 Ribu Personel Amankan Natal dan Tahun Baru

“Ada 11.403 personel dalam pelaksanaan kegiatan ini."
Duduk Perkara Imbauan
Sosial budaya
Kamis, 20 Des 2018

Duduk Perkara Imbauan "Natal Jangan Demonstratif" Pemkot Malang

Pemkot Malang membenarkan surat edaran yang ramai di media sosial. Namun mereka menyanggah anggapan surat tersebut diskriminatif.