Indeks Luapan Sungai

Banjir Landa 22 Desa di Tujuh Kecamatan di Nagan Raya Aceh
Sosial budaya
Senin, 8 Mei 2023

Banjir Landa 22 Desa di Tujuh Kecamatan di Nagan Raya Aceh

BPBD Nagan Raya menyatakan banjir yang melanda 22 desa yang tersebar di tujuh kecamatan di wilayahnya akibat hujan deras.
Sungai Kahayan Meluap, 58 Rumah di Palangka Raya Terendam Banjir
Sosial budaya
Selasa, 4 Apr 2023

Sungai Kahayan Meluap, 58 Rumah di Palangka Raya Terendam Banjir

BPBD Kota Palangka Raya melaporkan sejumlah jalan raya terendam banjir hingga tak bisa dilalui kendaraan baik sepeda motor maupun mobil.
Banjir Merendam 613 Rumah di Situbondo, Tersebar di Empat Desa
Sosial budaya
Rabu, 1 Mar 2023

Banjir Merendam 613 Rumah di Situbondo, Tersebar di Empat Desa

Banjir melanda Desa Klatakan di Kecamatan Kendit, Desa Kalimas dan Besuki di Kecamatan Besuki, serta Desa Kalianget di Kecamatan Banyuglugur.
Banjir di Bekasi Meluas Jadi 73 Titik, Ketinggian Air 10-70 Cm
Sosial budaya
Senin, 27 Feb 2023

Banjir di Bekasi Meluas Jadi 73 Titik, Ketinggian Air 10-70 Cm

Titik banjir di Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, meluas dari 42 menjadi 73 titik.
Banjir Rendam 24 RT di Jakarta akibat Hujan Deras & Luapan Kali
Sosial budaya
Senin, 27 Feb 2023

Banjir Rendam 24 RT di Jakarta akibat Hujan Deras & Luapan Kali

Banjir merendam 24 RT di  Jakarta Barat, Jakarta Timur dan Jakarta Selatan dengan ketinggian bervariasi dari 20 sentimeter (cm) hingga satu meter.
Banjir Merendam 130 Rumah di Bekasi, Warga Diimbau Mengungsi
Sosial budaya
Senin, 13 Feb 2023

Banjir Merendam 130 Rumah di Bekasi, Warga Diimbau Mengungsi

BPBD Kabupaten Bekasi melaporkan 130 rumah di Desa Tanjungsari dan Karangraharja, Kecamatan Cikarang Utara, terendam banjir.
BNPB: Banjir di Manado akibat Alih Fungsi Daerah Aliran Sungai
Sosial budaya
Selasa, 31 Jan 2023

BNPB: Banjir di Manado akibat Alih Fungsi Daerah Aliran Sungai

Plt Kepala Pusat Data dan Informasi Kebencanaan BNPB, Abdul Muhari menekankan pentingnya penataan enam aliran sungai yang melewati Manado.
24 Hektare Lahan Sawah di Kabupaten Tangerang Terendam Banjir
Sosial budaya
Jumat, 6 Jan 2023

24 Hektare Lahan Sawah di Kabupaten Tangerang Terendam Banjir

DPKP Kabupaten Tangerang melaporkan 24 hektare lahan sawah terendam banjir di empat desa dengan dua wilayah kecamatan, yaitu Jayanti dan Kresek.
Dampak Banjir di Sumenep: 615 Rumah di 3 Kecamatan Tergenang Air
Sosial budaya
Senin, 2 Jan 2023

Dampak Banjir di Sumenep: 615 Rumah di 3 Kecamatan Tergenang Air

BPBD Sumenep melaporkan 615 rumah terendam banjir di Kecamatan Batuan, Saronggi, dan Kalianget.
BPBD Catat 156 Rumah di Aceh Timur Terendam Banjir
Sosial budaya
Jumat, 23 Des 2022

BPBD Catat 156 Rumah di Aceh Timur Terendam Banjir

BPBD Aceh Timur mencatat ratusan rumah yang terendam banjir itu tersebar di sejumlah desa di Kecamatan Pante Bidari dan Kecamatan Rantau Selamat.
Air Sungai Kaliombo Meluap, Jalur Pantura Pati Tergenang Banjir
Sosial budaya
Senin, 19 Des 2022

Air Sungai Kaliombo Meluap, Jalur Pantura Pati Tergenang Banjir

Sungai Kaliombo di Desa Ketitang Wetan, Kecamatan Batangan, Kabupaten Pati, Jawa Tengah, meluap hingga ke Jalur Pantura.
305 Warga Keduwaringin Terdampak Banjir Luapan Sungai Cibeet
Sosial budaya
Selasa, 6 Des 2022

305 Warga Keduwaringin Terdampak Banjir Luapan Sungai Cibeet

Pemkab Bekasi menyiapkan pengungsian dan fasilitas umum bagi warga Keduwaringin yang rumahnya masih terendam banjir.
Kebon Pala Jaktim Terendam Banjir akibat Luapan Kali Ciliwung
Sosial budaya
Senin, 14 Nov 2022

Kebon Pala Jaktim Terendam Banjir akibat Luapan Kali Ciliwung

Permukiman RW 04 dan 05 Kebon Pala, Kelurahan Kampung Melayu, Jatinegara, Jakarta Timur, terendam banjir hingga ketinggian 1,2 meter.
3.702 Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Kabupaten Garut
Sosial budaya
Senin, 26 Sept 2022

3.702 Warga Terdampak Banjir dan Longsor di Kabupaten Garut

Banjir dan longsor di Garut menyebabkan 20 fasilitas pendidikan, 8 fasilitas ibadah, 3 tanggul penahan tebing, 5 jembatan, serta 4 titik jalan rusak.
BPBD Banggai Catat 18 Rumah Terdampak Banjir di Kecamatan Bunta
Sosial budaya
Senin, 5 Sept 2022

BPBD Banggai Catat 18 Rumah Terdampak Banjir di Kecamatan Bunta

Tidak ada korban jiwa akibat banjir di Kecamatan Bunta, Banggai. Sejumlah warga mengungsi karena rumah mereka tergenang lumpur.
Luapan Sungai Eti Maluku Merendam 105 Rumah, 575 Warga Terdampak
Sosial budaya
Kamis, 18 Agt 2022

Luapan Sungai Eti Maluku Merendam 105 Rumah, 575 Warga Terdampak

Tidak ada laporan korban jiwa maupun warga yang mengungsi akibat banjir di Desa Eti, Kabupaten Seram Bagian Barat, Maluku.
Banjir di Parigi Moutong Sebabkan 3 Warga Tewas dan 4 Hilang
Sosial budaya
Jumat, 29 Juli 2022

Banjir di Parigi Moutong Sebabkan 3 Warga Tewas dan 4 Hilang

Banjir disertai lumpur menerjang Desa Torue, Parigi Moutong, pada Kamis (18/7/2022) malam. Hujan lebat memicu dua sungai di wilayah tersebut meluap.
Sungai Cianten Bogor Meluap: Satu Warga Tewas & Satu Lainnya Hilang
Sosial budaya
Kamis, 23 Jun 2022

Sungai Cianten Bogor Meluap: Satu Warga Tewas & Satu Lainnya Hilang

Luapan air Sungai Cianten Bogor menyebabkan banjir bandang dan longsor pada Rabu (22/6/2022) malam.
234 Keluarga Terdampak Banjir di Kosambi Tangerang
Sosial budaya
Senin, 13 Des 2021

234 Keluarga Terdampak Banjir di Kosambi Tangerang

Banjir menggenangi permukiman warga di delapan rukun tetangga (RT) Desa Salembaran Jaya, Kecamatan Kosambi, Kabupaten Tangerang.
383 Rumah di Langkat Kebanjiran akibat Luapan Sungai Wampu
Sosial budaya
Jumat, 12 Nov 2021

383 Rumah di Langkat Kebanjiran akibat Luapan Sungai Wampu

Air Sungai Wampu meluap ke permukiman warga setelah hujan lebat mengguyur wilayah tersebut.