Real Madrid dan Liverpool disebut berpeluang langsung lolos Piala Dunia Antarklub dengan format baru yang dilaporkan pada Kamis (18/7/2019) akan menggelar kompetisi dengan melibatkan 24 klub mulai 2021.
Lewat sambungan telepon, Pep Guardiola mengucapkan selamat untuk Liverpool atas gelar Liga Champions dan berjanji City bakal jadi penantang terberat mereka musim depan.
Michael Owen dan Rio Ferdinand, dua mantan penggawa Timnas Inggris, meyakini bahwa Liverpool akan meraih lebih banyak gelar pasca-kemenangan atas Tottenham di final Liga Champions.
Pelatih Tottenham, Mauricio Pochettino berharap timnya belajar dari Liverpool yang pernah kalah di final Liga Champions dan bangkit sebagai juara pada musim berikutnya.
Di kubu Tottenham, Mauricio Pachettino memasang Harry Kane dalam starting eleven yang diturunkan, sementara Liverpool kembali diperkuat Roberto Firmino di lini depan.
Live streaming Tottenham vs Liverpool di final Liga Champions Eropa 2018/2019 dapat diakses melalui laman Vidio.com atau lewat siaran langsung RCTI pada Minggu (2/6/2019) mulai pukul 02.00 WIB.