Indeks Kemerdekaan Indonesia

Tukliwon, Pelaut Indonesia yang Melawan Belanda di Australia
Mild report
Kamis, 11 Jan 2018

Tukliwon, Pelaut Indonesia yang Melawan Belanda di Australia

Setelah mengabarkan kemerdekaan Indonesia di Australia, Tukliwon menggerakan buruh-buruh pelabuhan dan pelaut melakukan pemogokan.
Linggarjati: Diplomasi Pelik dari Gubuk Janda - Mozaik Tirto
Rabu, 15 Nov 2017

Linggarjati: Diplomasi Pelik dari Gubuk Janda - Mozaik Tirto

tahun 1918, seorang janda bernama Jasitem tinggal di sebuah gubuk. 28 tahun kemudian, tempat ini menjadi saksi bisu perundingan antara pemerintah Indonesia dengan Belanda.
Abu Bakar Baasyir Dapat Remisi 3 Bulan di Hari Kemerdekaan
Hard news
Kamis, 17 Agt 2017

Abu Bakar Baasyir Dapat Remisi 3 Bulan di Hari Kemerdekaan

Abu Bakar Basyir mendapat remisi 3 bulan di hari kemerdekaan RI ke-72.
Kegagapan & Kebebalan Belanda Memahami Aspirasi Kemerdekaan
Mild report
Kamis, 17 Agt 2017

Kegagapan & Kebebalan Belanda Memahami Aspirasi Kemerdekaan

Dua dekade terakhir kekuasaan Belanda ditandai kecemasan terhadap krisis ekonomi, pergerakan nasional, dan masa depan Hindia Belanda.
Menolak Republik Karena Kangen Zaman Normal
Mild report
Kamis, 17 Agt 2017

Menolak Republik Karena Kangen Zaman Normal

Bekas abdi kolonial memimpikan zaman normal, alih-alih zaman merdeka. Ada juga yang merasa terikat sumpah setia kepada Ratu Belanda.
Betapa Susah Belanda Mengakui Proklamasi 1945
Humaniora
Kamis, 17 Agt 2017

Betapa Susah Belanda Mengakui Proklamasi 1945

Sangat lama bagi Belanda untuk bisa mengakui kemerdekaan Indonesia. Apa yang terjadi?
Daftar Promo Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2017
Hard news
Rabu, 16 Agt 2017

Daftar Promo Hari Kemerdekaan 17 Agustus 2017

Sejumlah produk fesyen dan restoran memberikan promo menarik menjelang hari ulang tahun Republik Indonesia yang ke 72.
Pekerja Seks dalam Revolusi Kemerdekaan Indonesia
Mild report
Rabu, 16 Agt 2017

Pekerja Seks dalam Revolusi Kemerdekaan Indonesia

Rencana brilian yang imajinatif: mengirim pekerja seks ke daerah pendudukan demi melemahkan mental serdadu Belanda dan jadi mata-mata Republik.
Sastra untuk
Mild report
Sabtu, 8 Juli 2017

Sastra untuk "Dunia yang Penuh Tipu Cedera"

“Bersama, atau kalau terpaksa, tidak dengan Tuhan, kita akan maju dan mesti maju,” ujar Amal Hamzah, seorang penulis Indonesia pada masa pendudukan Jepang dan Revolusi.
Indonesia Merdeka pada 9 Ramadan
Mild report
Selasa, 6 Jun 2017

Indonesia Merdeka pada 9 Ramadan

Menjelang Proklamasi, 17 Agustus 1945 atau 9 Ramadan 1364, Sukarno dan Hatta makan sahur dengan roti, telur, dan sarden di rumah Laksamana Maeda. Mereka berpuasa dan Indonesia harus merdeka hari itu juga.
GP Ansor Cirebon Bagikan 444 Sarung di Hari Santri Nasional
Hard news
Sabtu, 22 Okt 2016

GP Ansor Cirebon Bagikan 444 Sarung di Hari Santri Nasional

Gerakan Pemuda (GP) Ansor Kabupaten Cirebon membagikan 444 lembar sarung kepada pengguna jalan yang melintas di Kota Wali itu secara cuma-cuma dalam rangka memperingati Hari Santri Nasional (HSN) yang jatuh pada Sabtu (22/6/2016).
Pemuda Kiri Mendesak Proklamasi
Humaniora
Senin, 15 Agt 2016

Pemuda Kiri Mendesak Proklamasi

Proklamasi hanya butuh keberanian Bung Karno dan Bung Hatta saja setelah pemuda-pemuda mendukungnya. Namun, tanpa pergerakan pemuda-pemuda kiri—baik yang sosialis maupun yang komunis, Proklamasi tak akan terjadi