Indeks Kasus Suap Rapbn-p 2018
Anggota DPR Komisi XI & Bupati Karimun Diperiksa Soal Suap RAPBN-P
Bupati Karimun Aunur Rafiq diperiksa sebagai saksi untuk tersangka YP alias Yaya Purnomo, seorang PNS di Kementerian Keuangan.
Tak Ada Jadwal Pemeriksaan, Ketum PPP Romahurmuziy Datangi KPK
Romi datangi KPK karena mendengar kabar dirinya akan diperiksa dalam kasus dugaan suap RAPBN-P TA 2018.
KPK Panggil Wali Kota Balikpapan Terkait Kasus Suap RAPBN-P 2018
Wali Kota Balikpapan Rizal Effendi menjadi kepala daerah kedelapan yang diperiksa KPK dalam kasus dana perimbangan daerah dalam R-APBN Perubahan 2018.
Ketum PPP Romahurmuziy akan Penuhi Panggilan KPK Siang Ini
Pemeriksaan hari ini dilakukan setelah sebelumnya Romi tidak memenuhi panggilan KPK pada Senin (20/8/2018) lalu.
Anggota DPR RI Sukiman Penuhi Panggilan KPK Soal Suap RAPBN-P 2018
Sukiman diperiksa oleh KPK terkait pengetahuannya tentang kasus dugaan suap terkait usulan dana perimbangan daerah pada Rancangan APBN-Perubahan tahun anggaran 2018.
Wakil Ketua Fraksi PPP Nilai Pemanggilan Romy oleh KPK Hal Biasa
"Semua warga negara ketika dipanggil oleh institusi berkepentingan ya datang."
KPK Kembali Periksa Anggota DPR F-PAN Sukiman di Kasus RAPBN 2018
Sukiman diperiksa sebagai saksi untuk tersangka Amin Santono.
Ketum PPP Romahurmuziy Tak Penuhi Panggilan KPK Soal Kasus RAPBN-P
Romy diperiksa sebagai saksi untuk tersangka YP dalam kasus dugaan suap terkait dana perimbangan daerah RAPBN 2018.
KPK Periksa Ketum PPP Romahurmuziy Terkait Kasus Suap RAPBN-P 2018
"Diagendakan pemeriksaan 2 saksi untuk tersangka YP dalam kasus dugaan suap terkait dana perimbangan daerah, yaitu Khaerudinsyah Sitorus Bupati Labuhan Batu Utara dan M Romahurmuziy Ketua Umum PPP."
KPK Cecar Bupati Labuhanbatu Utara dengan 9 Pertanyaan
Khairuddin diperiksa KPK sebagai saksi dalam kasus dugaan suap terkait usulan dana perimbangan daerah di dalam Rancangan APBN Perubahan tahun anggaran 2018.