Kasus positif Corona atau COVID-19 di Indonesia menjadi 18.010 orang per 18 Mei 2020. Sebanyak 4.324 pasien dinyatakan sembuh, 12.495 orang dirawat, dan 1.191 pasien meninggal.
Dari 12 kasus baru di DIY, satu berasal dari klaster Jamaah Tablig dan satu memiliki riwayat kontak dengan pasien positif. Sedangkan sisanya 10 kasus berasal dari klaster Indogrosir.
Juru Bicara Gugus Tugas COVID-19 Provinsi Papua Barat Arnoldus Tiniap mengatakan perbedaan signifikan itu disebabkan oleh lambatnya pengujian sampel swab pasien suspect COVID-19.