Investasi dari China ke Indonesia di 2019 naik 100 persen yaitu mencapai 4,7 miliar dolar AS atau setara Rp70 triliun yang sebelumnya Rp35 triliun, dengan kurs Rp15.000.
Menko Bidang Kemaritman, Luhut Binsar Pandjaitan memperkirakan total investasi Softbank, perusahaan teknologi asal Jepang, hingga lima tahun ke depan mencapai 10 miliar dolar AS.
Cawapres nomor urut 02 Sandiaga Uno menyebutkan, salah satu isu yang memungkinkan dibahas dalam debat terakhir adalah mengenai investasi, khususnya lebih ke arah kepastian hukum untuk investor.
INDEF mengkritik keinginan Jokowi terkait hadirnya dua kementerian baru yang dinilai tak akan menyelesaikan persoalan yang saat ini dihadapi pemerintah.