Indeks Industri Manufaktur

Pemerintah Luncurkan Roadmap Industri 4.0
Hard news
Rabu, 4 Apr 2018

Pemerintah Luncurkan Roadmap Industri 4.0

Peta jalan Industri 4.0 dalam penerapan awal akan berfokus pada lima sektor manufaktur.
Menperin Klaim Kontribusi Industri Manufaktur untuk Ekspor Tinggi
Hard news
Kamis, 8 Feb 2018

Menperin Klaim Kontribusi Industri Manufaktur untuk Ekspor Tinggi

Ekspor Indonesia pada sektor manufaktur tertinggi dibandingkan negara ASEAN lainnya.
Saran Chatib Basri Soal Strategi Pengembangan Manufaktur Nasional
Hard news
Rabu, 7 Feb 2018

Saran Chatib Basri Soal Strategi Pengembangan Manufaktur Nasional

Untuk meningkatkan pertumbuhan, Chatib Basri berpendapat Indonesia harus segera mendorong pengembangan sektor manufaktur yang bersifat padat karya dan padat modal.
Keputusan AS Hengkang dari TPP Untungkan Indonesia
Hard news
Rabu, 25 Jan 2017

Keputusan AS Hengkang dari TPP Untungkan Indonesia

Disebabkan banyak merugikan pasar lapangan kerja AS, Presiden Donald Trump memilih keluar dari TPP. Langkah AS itu diperkirakan akan menguntungkan Indonesia.
Menperin Harapkan Dana Tax Amnesty Untuk Industri Manufaktur
Bisnis
Jumat, 1 Juli 2016

Menperin Harapkan Dana Tax Amnesty Untuk Industri Manufaktur

Dengan mengalirnya dana pemasukan dari tax amnesty ke bidang industri manufaktur, maka akan bernilai tambah dan dapat menyerap tenaga kerja yang besar, jelas Menteri Perindustrian, Saleh Husin.
Omong Kosong Pabrik Foxconn di Indonesia
Mild report
Selasa, 7 Jun 2016

Omong Kosong Pabrik Foxconn di Indonesia

Sejak 2012, rencana pembangunan pabrik Foxconn di Indonesia telah digembar-gemborkan, baik oleh pemerintah ataupun perusahaan asal Taiwan itu sendiri. Empat tahun berselang, realisasinya nihil. Rencana-rencana dan angka-angka investasi yang dulu pernah dijanjikan, kini hanya menyisakan omong kosong.
Memasuki Era Robot-Robot Pekerja
Mild report
Senin, 30 Mei 2016

Memasuki Era Robot-Robot Pekerja

Upah buruh di Cina kian mahal. Demi keuntungan jangka panjang, Foxconn menyiapkan robot-robot pekerja, pengganti manusia.
Wajah Asli Foxconn yang Menakutkan
Mild report
Senin, 30 Mei 2016

Wajah Asli Foxconn yang Menakutkan

Lebih dari 50 persen peralatan elektronik dunia dibuat di pabrik-pabrik milik Foxconn. Cina merupakan sentra dari kegiatan Foxconn dalam memasok peralatan-peralatan elektronik dunia itu. Sebanyak 12 pabrik Foxconn berdiri di sana. Bagaimana Foxconn memperlakukan 1,2 juta buruhnya di Cina?
Metamorfosis Gurita Bisnis Foxconn
Indepth
Senin, 30 Mei 2016

Metamorfosis Gurita Bisnis Foxconn

Dari sekadar menjadi perusahaan manufaktur yang membuat perangkat elektronik sejumlah merek ternama, Foxconn perlahan bertransformasi menjadi perusahaan pemilik brand. Tidak dengan mengeluarkan brand baru, tetapi dengan mengakuisisi, membeli merek-merek yang sudah punya nama.
Berharap pada Tuan Baru Sharp
Mild report
Rabu, 18 Mei 2016

Berharap pada Tuan Baru Sharp

Sharp Corp terus membukukan kerugian, setidaknya dalam lima tahun terakhir. Total utangnya telah melampaui nilai aset. Demi efisiensi, ribuan karyawan terpaksa harus dipecat. Kondisi ini menjadi tantangan besar bagi sang pemilik baru, Foxconn Technology Group.
Foxconn tidak hanya membawa modal, tetapi juga hubungan bisnis yang kuat, yang berpotensi besar membawa kesehatan pada tubuh Sharp yang sedang sakit.