Ketua MPR Bamsoet menyebut Jokowi ingin agar lembaga pembinaan Pancasila bisa berbentuk undang-undang, baik dari sisi ideologi, pelaksanaan, sosialisasi dan proses pembinaan Pancasila.
Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menyebut ancaman adanya kelompok-kelompok tertentu yang hendak mengganti ideologi Pancasila menjadi komunis itu nyata.
Peneliti LIPI Siti Zuhro menilai Permenristekdikti 55/2018 perlu disosialisasikan lebih luas agar pelaksanaan aturan itu tidak membatasi kegiatan mahasiswa.
Menteri Pertahanan berharap Ustaz Abu Bakar Ba'asyir mengakui Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup sebagai syarat mendasar pembebasan bersyarat.