Gelombang air laut dari selat Makassar tinggi, kencang dan keras disertai dengan angin kencang dan menghancurkan rumah warga. Warga pun terpaksa mengungsi.
BMKG menyatakan warga di sekitar NTT perlu waspada adanya potensi gelombang tinggi hingga 5 meter di perairan Samudera Hindia sekitar NTT hingga akhir Maret akibat siklon tropis Veronika.
Berdasarkan data sementara Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) hingga Minggu (23/12) pukul 07.00, korban meninggal 43 orang, 2 orang hilang, dan 584 lainnya luka-luka.