Indeks Fashion

Indonesia-Malaysia Bergandengan di Jakarta Fashion Week
Gaya hidup
Kamis, 27 Okt 2016

Indonesia-Malaysia Bergandengan di Jakarta Fashion Week

Dua desainer Indonesia, Smiley Mo dan Kami Idea, serta Aere dari Malaysia berkolaborasi di gelaran Jakarta Fashion Week. Mereka berbagi panggung dan menampilkan 16 rancangan milik masing-masing.
250 Desainer di Jakarta Fashion Week
Minggu, 23 Okt 2016

250 Desainer di Jakarta Fashion Week

Acara tahunan Jakarta Fashion Week 2017 yang berlangsung hingga Jumat (28/10) tersebut akan menghadirkan karya dari 250 desainer dan label baik lokal maupun internasional.
Moslem Fashion Festival Surabaya
Sabtu, 22 Okt 2016

Moslem Fashion Festival Surabaya

Moslem Fashion Festival 2016 yang digelar untuk ketujuh kalinya sejak 2010 tersebut mengusung tema "Ethnic". Perhelatan ini berlangsung hingga 23 Oktober mendatang.
Rahasia di Balik Kekinian Zara
Gaya hidup
Rabu, 19 Okt 2016

Rahasia di Balik Kekinian Zara

Perusahaan retail pakaian seperti Zara memiliki strategi khusus untuk memenangkan persaingan di pasar yang ketat. Zara di bawah kendali Ortega telah menjadi perusahaan yang menggurita di penjuru dunia, berkat resep kekinian yang diterapkannya.
Efek Kate Middleton terhadap Industri Pakaian
Gaya hidup
Senin, 17 Okt 2016

Efek Kate Middleton terhadap Industri Pakaian

Pada 2012, setahun setelah pernikahannya, diperkirakan Kate telah mempengaruhi industri pakaian sebanyak £1 miliar atau sekira Rp16 triliun.
Karnaval Busana Tenun Sutra Tradisional
Minggu, 16 Okt 2016

Karnaval Busana Tenun Sutra Tradisional

Sejumlah model memperagakan busana etnik pada Fashion Carnival berbahan tenun sutra tradisional dengan tema “Sulawesi Pa’rasanganta di Makassar, Sulawesi Selatan.
Biaya Bergaya Kelas Menengah Indonesia
Gaya hidup
Kamis, 13 Okt 2016

Biaya Bergaya Kelas Menengah Indonesia

Indonesia adalah salah satu negara yang pasarnya tumbuh dengan kelas menengah potensial terbaik untuk 2015-2020.
Inggris Raya Jadi Surga Belanja Berkat Brexit
Bisnis
Rabu, 12 Okt 2016

Inggris Raya Jadi Surga Belanja Berkat Brexit

Brexit yang beberapa waktu lalu ramai menghiasi berbagai pemberitaan media, ternyata memberikan dampak positif untuk biro perjalanan dan fashion Inggris Raya. Bagaimana bisa?
Cina, Penguasa Baru Fashion Online
Bisnis
Rabu, 5 Okt 2016

Cina, Penguasa Baru Fashion Online

Perlahan tapi pasti, pendapatan dari industri fashion online milik situs-situs asal Cina akan mengalahkan Eropa dan Amerika, bahkan gabungan keduanya.
Kala Fashion Muslim Melenggang di Catwalk Dunia
Gaya hidup
Kamis, 22 Sept 2016

Kala Fashion Muslim Melenggang di Catwalk Dunia

Satu demi satu, perancang busana muslim asal Indonesia memamerkan karyanya di ajang-ajang fashion bergengsi dunia. Fashion muslim berkembang pesat, dan para perancang kita dianggap berhasil menggabungkan fashion yang punya citra glamor dengan pakaian Islami yang menekankan ketertutupan.
Pastikan Tiga Item Ini Dimiliki Wanita Karier
Gaya hidup
Jumat, 22 Juli 2016

Pastikan Tiga Item Ini Dimiliki Wanita Karier

Jika anda seorang wanita karier, simak penjelasan berikut.
Industri Mode Indonesia Dinilai Punya Potensi Besar
Bisnis
Jumat, 24 Jun 2016

Industri Mode Indonesia Dinilai Punya Potensi Besar

Industri mode Indonesia dinilai punya potensi pasar dalam pengembangan industri ekonomi kreatif Indonesia. Hal itu disampaikan Duta Besar (Dubes) Inggris untuk Indonesia, ASEAN, dan Timor Leste, Moazzam Malik dalam kunjungannya ke Universita Surabaya (Ubaya), Kamis (23/6/2016).
Pesona Karya dari Balik Penjara
Kamis, 23 Jun 2016

Pesona Karya dari Balik Penjara

Peragaan busana hasil karya warga binaan di Rutan Kelas 1 Cipinang sebagai ajang promosi kepada para pemangku kepentingan untuk dapat bekerja sama memproduksi dan memasarkan hasil karya unggulan warga binaan.
Indonesia-Australia Fokus Pada Sektor Jasa dan Ekonomi Digita
Selasa, 22 Mar 2016

Indonesia-Australia Fokus Pada Sektor Jasa dan Ekonomi Digita

Dengan adanya reaktivasi Indonesia-Australia Comprehensive Economic Partnership Agreement (IA-CEPA), Pemerintah Indonesia dan Australia sepakat untuk mengubah fokus kerjasama kedua negara ke arah pengembangkan sektor jasa dan ekonomi digital, mengikuti tren perdagangan dan ekonomi terkini.