Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto menutup musim kejuaraan tahun ini dengan merebut gelar dari ajang Syed Modi International Badminton Championships 2018 di India.
"Greysia/Apriyani butuh meningkatkan power dan ketahanan yang lebih, juga servis ya, karena lawan sudah mempelajari kelemahan-kelemahan mereka," ujar Susi.
"Hasilnya memang kurang bagus, penampilan atlet-atlet kami kurang maksimal. Mereka bermain under-perform dan andalan kita, Kevin/Marcus, juga ada masalah cedera,” ujar Susy Susanti, Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi PP PBSI.
Cina sudah mampu kunci satu gelar di ganda nomor campuran BWF World Tour Finals 2018 dengan pertemuan Wang Yilyu/Huang Dongping vs Zheng Siwei/Huang Yaqiong.
Juara Dunia 2018 sektor ganda putri, Mayu Matsumoto/Wakana Nagahara, gagal meraih tiket final setelah dikandaskan Lee So Hee/Shin Seung Chan, asal Korea.
Tapi semua orang pasti inginnya menang, jadi memang inilah hasilnya, kami harus semangat lagi, tidak boleh patah semangat," ujar Mohammad Ahsan, atlet bulutangkis ganda putra.