PB Djarum tidak akan menggelar audisi beasiswa bulu tangkis pada 2020. Keputusan itu muncul setelah KPAI sempat menuding audisi itu memuat unsur eksploitasi anak.
Ganda putri Thailand Jongkolphan/Rawinda meraih juara di ajang Taiwan Open 2019 setelah mengalahkan Kim So Yeong/Kong Hee Yong dari Korea Selatan, dengan skor 21-19, 18-21, dan 28-26
Final Taiwan Open 2019 (Chinese Taipei Open) hari ini bisa dipantau langsung melalui tayangan live score maupun live streaming youtube mulai pukul 11.00 WIB.
Duet unggulan ke-2 asal Korea Selatan, Seo Seung Jae/Chae Yujung akan bertemu ganda campuran unggulan ke-4 asal Hong Kong, Tang Chun Man/Tse Ying Suet di turnamen bulu tangkis Chinese Taipei Open 2019 hari ini pukul 11.00 WIB.
Djarum Foundation akan hentikan Audisi Umum Beasiswa Bulutangkis per 2020. "Biar reda dulu dan masing-masing pihak dapat berpikir dengan baik," kata mereka.
Ikatan Dokter Anak Indonesia menyoal sikap pemerintah yang tak tegas dalam polemik sponsor audisi bulu tangkis Djarum Fondation yang dikritik oleh Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI).
Untuk seleksi beasiswa bulu tangkis tahap kedua di Purwokerto pada 8-9 September 2019 mendatang, tidak akan ada lagi logo 'Djarum' dalam seragam peserta anak-anak.