Geolocation dan big data telah mempermudah cara promosi produsen dalam dekade terakhir, tapi GDPR sebentar lagi akan hadir dan membuat ahli pemasaran harus merombak cara mereka.
Setiap harinya, Go-Jek menghimpun data aktivitas para driver dan pengguna. Data itu kemudian diolah dan dianalisis untuk menemukan pola tertentu yang bermanfaat bagi bisnis Go-Jek.
Bank Indonesia akan menjalin kerja sama dengan berbagai pihak dan lembaga untuk mendapatkan berbagai data umum hingga pribadi dan memanfaatkannya untuk menentukan kebijakan ekonomi.
Peringkat konektivitas Internet di Indonesia dalam Global Connectivity Index (GCI) 2016 naik dan membuatnya menjadi salah satu negara yang angka rata-rata konektivitas nasionalnya meningkat dibandingkan dengan tahun lalu.
Sebuah penelitian terbaru mengatakan bahwa ternyata masih banyak ekskutif perusahaan menggunakan informasi yang kebenarannya belum terverifikasi sehingga mengakibatkan buruknya pengambilan keputusan-keputusan penting yang berdampak pada masa depan perusahaan.