Indeks Bank

Gubernur BI: Kalau Bank Kurang Likuiditas, Bilang ke Saya
Hard news
Kamis, 28 Feb 2019

Gubernur BI: Kalau Bank Kurang Likuiditas, Bilang ke Saya

Gubernur BI Perry Warjiyo menegaskan telah memastikan likuiditas dalam kondisi terjaga. "Kalau kurang bilang saya. Kita pastikan likuiditas lebih dari cukup," kata Perry.
Indonesia-Swiss Teken MLA, Efektif Kejar Pengemplang Pajak?
Hard news
Rabu, 6 Feb 2019

Indonesia-Swiss Teken MLA, Efektif Kejar Pengemplang Pajak?

Perjanjian Indonesia-Swiss dapat bermanfaat dengan ditindaklanjuti pembentukan satgas antarinstansi untuk membongkar kasus.
Jiwasraya: Tawarkan Asuransi Berbalut Investasi, Nasabah Tertipu
Mild report
Senin, 28 Jan 2019

Jiwasraya: Tawarkan Asuransi Berbalut Investasi, Nasabah Tertipu

Jiwasraya gagal membayar polis jatuh tempo kepada 1.286 pemegang polis senilai Rp802 miliar.
Nasib Ribuan Karyawan Bank yang Disingkirkan Mesin
Current issue
Jumat, 18 Jan 2019

Nasib Ribuan Karyawan Bank yang Disingkirkan Mesin

Meski hak ribuan karyawan yang di-PHK terpenuhi, tapi kepastian jenjang karier di sektor perbankan membuat mereka gelisah.
50.000 Pegawai Bank Kena PHK, Serikat Pekerja: Itu Karyawan Tetap
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

50.000 Pegawai Bank Kena PHK, Serikat Pekerja: Itu Karyawan Tetap

Jarkom SP Perbankan menyatakan total 50.000 karyawan yang diputus hubungan kerja oleh bank merupakan karyawan organik atau karyawan tetap, bukan outsourcing.
Sejak 2016, Lebih dari 50.000 Pegawai Bank Kena PHK
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

Sejak 2016, Lebih dari 50.000 Pegawai Bank Kena PHK

Banyaknya PHK terhadap pekerja bank karena saat ini bank mulai mengganti pelayanan ke sistem digital.
Bank Berebut Likuiditas, Himbara Minta Kenaikan Bunga Dana Diatur
Hard news
Selasa, 15 Jan 2019

Bank Berebut Likuiditas, Himbara Minta Kenaikan Bunga Dana Diatur

"Jadi saya pikir ini asal kita bisa menjaga kondisi ini dan kemudian tidak harus kita berlomba-lomba menaikkan suku bunga dana, saya kira kondisi kita bisa terjaga dengan baik," ujar Maryono.
Penyebab Layanan Pinjaman Online Kerap Picu Masalah
Hard news
Rabu, 12 Des 2018

Penyebab Layanan Pinjaman Online Kerap Picu Masalah

OJK menilai layanan peminjaman online bermasalah diminati banyak orang karena di Indonesia ada kelompok masyarakat yang kerap butuh pinjaman cepat. 
Kenapa Menabung di Bank Bukannya Untung Malah Buntung?
Mild report
Jumat, 7 Des 2018

Kenapa Menabung di Bank Bukannya Untung Malah Buntung?

Beban administrasi yang dipotong dari rekening nasabah jauh lebih besar daripada bunga bank yang diterima nasabah.
Bekraf: Jumlah Valuator Kekayaan Intelektual Perlu Segera Ditambah
Hard news
Senin, 3 Des 2018

Bekraf: Jumlah Valuator Kekayaan Intelektual Perlu Segera Ditambah

Bekraf menyatakan jumlah valuator (penilai) hak kekayaan intelektual di Indonesia perlu segera ditingkatkan agar aset non-fisik tersebut bisa menjadi agunan di perbankan.
5 Kantor Bank BNI dan 22 ATM Sudah Beroperasi di Palu
Hard news
Selasa, 2 Okt 2018

5 Kantor Bank BNI dan 22 ATM Sudah Beroperasi di Palu

Gatot, saat ini sudah ada 5 kantor cabang BNI yang sudah beroperasi, dengan rincian 1 kantor cabang di Kota Palu dan 4 kantor di Parigi.
Modus Pembobolan Kartu Kredit: Pelaku Mengaku Petugas Bank dan OJK
Hard news
Jumat, 7 Sept 2018

Modus Pembobolan Kartu Kredit: Pelaku Mengaku Petugas Bank dan OJK

Kepolisian menangkap enam pelaku pembobolan kartu kredit. Mereka sudah membobol 50 kartu kredit dan meraup duit sekitar Rp1 miliar.
Ekonom: Kantor Cabang Bank Masih Diperlukan untuk Transaksi Besar
Hard news
Selasa, 21 Agt 2018

Ekonom: Kantor Cabang Bank Masih Diperlukan untuk Transaksi Besar

Kantor cabang dituntut memberikan layanan perbankan yang tidak bisa dilakukan oleh mesin ATM maupun secara digital.
Memaknai Kekayaan Seutuhnya
Mild report
Minggu, 19 Agt 2018

Memaknai Kekayaan Seutuhnya

Dengan ragam tema dan perspektif yang ditawarkannya, kiranya tak berlebihan menilai Wealth Wisdom 2018 sebagai sumber inspirasi untuk memaknai kekayaan di era digital
Pentingkah Segera Menukar Kartu ATM Berlogo GPN di Bank?
Current issue
Kamis, 2 Agt 2018

Pentingkah Segera Menukar Kartu ATM Berlogo GPN di Bank?

Proses penukaran kartu debit biasa dengan yang berlogo GPN tak perlu menunggu waktu lama. Prosesnya pun bebas biaya alias gratis. Apakah perlu buru-buru melakukannya?
Layanan PermataMobile X Diharapkan Mampu Gaet 2 Juta Nasabah Baru
Hard news
Rabu, 1 Agt 2018

Layanan PermataMobile X Diharapkan Mampu Gaet 2 Juta Nasabah Baru

PermataMobile X memberikan solusi kepada nasabah yang ingin bertransaksi secara mudah dan cepat.
Bank-Bank di Indonesia Belum Efisien dan Cari Untung Besar
Periksa data
Selasa, 31 Juli 2018

Bank-Bank di Indonesia Belum Efisien dan Cari Untung Besar

Otoritas keuangan mencoba merangsang penurunan suku bunga kredit dengan berbagai insentif kepada perbankan agar efisien, tapi nyatanya tak terlalu manjur.
Syafii Antonio, dari Praktik Riba Hingga Bank Syariah
Mild report
Minggu, 17 Jun 2018

Syafii Antonio, dari Praktik Riba Hingga Bank Syariah

Salah satu tokoh Islam yang mencurahkan pemikirannya soal ekonomi dan perbankan syariah di Indonesia adalah Syafii Antonio.
Menyelami Aplikasi Layanan Transfer Uang Gratis Antar-Bank
Mild report
Senin, 14 Mei 2018

Menyelami Aplikasi Layanan Transfer Uang Gratis Antar-Bank

Kini ada aplikasi yang mengakomodir kegiatan transfer uang gratis antarbank dari memanfaatkan celah tarif gratis transfer sesama bank.
Kenapa Daftar Bank Sistemik Tak Diungkap ke Publik?
Mild report
Senin, 14 Mei 2018

Kenapa Daftar Bank Sistemik Tak Diungkap ke Publik?

OJK mengumumkan penambahan jumlah bank sistemik dari sebelumnya berjumlah 11 bank menjadi 15 bank tanpa daftar nama bank.