Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin

Ahmad Zaenudin, seorang penulis Mild Report yang bekerja di Tirto.ID selama 6 tahun 3 bulan, memiliki keahlian dalam News Writing, Feature Writing, Creative Writing, Copy Editing, News Research, dan Adobe Creative Cloud. Sebelumnya, Ahmad memulai karirnya di bidang pembuatan design, digital advertisement, dan penjualan online. Selama kuliah, ia aktif mengikuti kegiatan pers dan menjadi reporter. Selain itu, Ahmad juga memiliki kemampuan dalam penulisan, riset, reportase, fotografi, dan videografi. Dengan keahliannya dalam menggunakan Adobe Creative Cloud, Ahmad menjadi seorang penulis yang kreatif dan berbakat.

Indeks Tulisan

Uber Bakal Masuk Bursa, Apa Go-Jek akan Menyusul?
Mild report
Kamis, 7 Feb 2019

Uber Bakal Masuk Bursa, Apa Go-Jek akan Menyusul?

Uber berencana mencatatkan saham perdana di bursa pada tahun ini. Bagaimana dengan Go-Jek?
Ketika Dunia Terjangkiti Demam Artificial Intelligence
Mild report
Kamis, 7 Feb 2019

Ketika Dunia Terjangkiti Demam Artificial Intelligence

Banyak produk yang dipasarkan kini mengandung embel-embel AI, padahal bukan.
Go-Jek, Grab, Uber: Belum Untung tapi Terus Digelontor Uang
Mild report
Senin, 4 Feb 2019

Go-Jek, Grab, Uber: Belum Untung tapi Terus Digelontor Uang

Go-Jek merampungkan fase pertama pendanaan Seri F yang digawangi Google, JD.com. dan Tencent.
Tak Boleh Dipakai Pengemudi, Benarkah GPS Mengurangi Konsentrasi?
Mild report
Jumat, 1 Feb 2019

Tak Boleh Dipakai Pengemudi, Benarkah GPS Mengurangi Konsentrasi?

Kebijakan publik harus berdasar pada riset yang sungguh-sungguh terandalkan.
Geliat Go-Jek & Grab Jadi Super-App: Jika Tak Super, Akan Ditinggal
Mild report
Kamis, 31 Jan 2019

Geliat Go-Jek & Grab Jadi Super-App: Jika Tak Super, Akan Ditinggal

Bayangkan jika keduanya bukan super-app. Berapa aplikasi yang harus Anda pasang untuk pelbagai kebutuhan?
Jurus Indonesia Barokah Meniru Obor Rakyat: Menyasar Ceruk Offline
Mild report
Rabu, 30 Jan 2019

Jurus Indonesia Barokah Meniru Obor Rakyat: Menyasar Ceruk Offline

Di era digital ini, tabloid Indonesia Barokah dicetak dan disirkulasi ke banyak wilayah Indonesia dengan biaya tak sedikit.
Menyambut BTP sebagai Bintang Youtube
Mild report
Selasa, 29 Jan 2019

Menyambut BTP sebagai Bintang Youtube

Dalam 3 hari, vlog pertama Ahok alias BTP sudah ditonton 4,6 juta kali.
Google, Facebook, Uber Didenda karena Lalai Lindungi Data Pribadi
Mild report
Senin, 28 Jan 2019

Google, Facebook, Uber Didenda karena Lalai Lindungi Data Pribadi

Google didenda €50 juta atau sekitar Rp80 miliar di Perancis gara-gara dianggap abai soal perlindungan data pribadi.
Google & Bing Tabrak
Mild report
Minggu, 27 Jan 2019

Google & Bing Tabrak "Tembok Besar" dan Berdamai dengan Cina

Mesin pencarian buatan Barat seperti Google sudah lama diblokir di Cina, kini menyusul Bing menghadapi masalah yang sama.
Bisakah Silicon Valley Gulingkan Dominasi Hollywood?
Mild report
Sabtu, 26 Jan 2019

Bisakah Silicon Valley Gulingkan Dominasi Hollywood?

Netflix bergabung dengan Motion Picture Association of America, sebuah paguyuban studio-studio film Amerika Serikat.
Spesifikasi Wuling Almaz yang Diluncurkan Hari Ini
Hard news
Rabu, 23 Jan 2019

Spesifikasi Wuling Almaz yang Diluncurkan Hari Ini

Wuling luncurkan mobil keempat di Indonesia yaitu SUV Almaz. Mobil ini diproduksi di fasilitas Wuling Indonesia yang berlokasi di Cikarang.
WhatsApp Batasi Forward Pesan, Apa Efektif Redam Hoaks?
Mild report
Selasa, 22 Jan 2019

WhatsApp Batasi Forward Pesan, Apa Efektif Redam Hoaks?

WhatsApp membatasi jumlah pesan yang bisa diteruskan hanya sebanyak lima kali sekaligus. 
Sejarah Boeing 747, Ratu Angkasa yang Kandas Dikudeta Airbus
Mild report
Selasa, 22 Jan 2019

Sejarah Boeing 747, Ratu Angkasa yang Kandas Dikudeta Airbus

Kalah tender dalam membuat pesanan militer AS, Boeing justru moncer dengan 747. Pada abad ke-21 kejayaannya disalip Airbus.
Manuver Go-Jek di Filipina, Ditolak Lalu Caplok Fintech
Mild report
Senin, 21 Jan 2019

Manuver Go-Jek di Filipina, Ditolak Lalu Caplok Fintech

Go-Jek mengakuisisi mayoritas saham Coins.ph, fintech asal Filipina, setelah ride-sharing asal Indonesia ini ditolak masuk otoritas Filipina.
Bagaimana Charger Ponsel di Mobil Bekerja dan Kelemahannya
Mild report
Jumat, 18 Jan 2019

Bagaimana Charger Ponsel di Mobil Bekerja dan Kelemahannya

Fitur charger ponsel di mobil kian mudah ditemukan antara lain pada New Avanza 2019, tapi kinerja fitur charger pada mobil punya kelemahan.
PoliticaWave: Jokowi Kuasai Percakapan Media Sosial Saat Debat
Hard news
Jumat, 18 Jan 2019

PoliticaWave: Jokowi Kuasai Percakapan Media Sosial Saat Debat

Jokowi mendominasi percakapan netizen dengan jumlah percakapan sebesar 55 persen berbanding 45 persen.
Pro-Jokowi Bergerak Sendiri-Sendiri di Twitter, Kubu Prabowo Kompak
Mild report
Jumat, 18 Jan 2019

Pro-Jokowi Bergerak Sendiri-Sendiri di Twitter, Kubu Prabowo Kompak

Kubu Prabowo-Sandiaga "unggul" di jagat Twitter Indonesia selama debat perdana calon presiden dan wakil presiden 2019 berlangsung.
Debat Capres 2019: Prabowo-Sandi Unggul Sementara di Dunia Maya
Hard news
Kamis, 17 Jan 2019

Debat Capres 2019: Prabowo-Sandi Unggul Sementara di Dunia Maya

Hingga sesi ke-2 debat Calon Presiden dan Wakil Presiden Pemilu 2019, Prabowo-Sandiaga unggul di dunia maya, khususnya Twitter. Mention ke Prabowo-Sandi 30,6 ribu, Jokowi-Ma'ruf hanya berada di angka 12,7 ribu.
 Bagaimana Teleprompter Bekerja dan
Mild report
Rabu, 16 Jan 2019

Bagaimana Teleprompter Bekerja dan "Mulusnya" Pidato Prabowo

Prabowo Subianto menggunakan alat teleprompter saat membacakan teks pidato kebangsaan "Indonesia Menang."
Politisasi Taksi Online Jelang Pemilu: Belajar dari Kasus Uber
Mild report
Selasa, 15 Jan 2019

Politisasi Taksi Online Jelang Pemilu: Belajar dari Kasus Uber

Uber main politik. Politikus main Uber.