Indeks Wisatawan Bali

Kunjungan Turis Asing ke Bali Naik 23 Persen Hingga Oktober 2017
Sosial budaya
Selasa, 5 Des 2017

Kunjungan Turis Asing ke Bali Naik 23 Persen Hingga Oktober 2017

Bali selama tahun 2017 menargetkan kunjungan 5,5 juta wisman, meningkat dibandingkan realisasi tahun 2016 sebanyak 4,2 juta.
Jokowi Bujuk Turis Tetap Datang, Sepenting Apa Pariwisata di Bali?
Ekonomi
Selasa, 5 Des 2017

Jokowi Bujuk Turis Tetap Datang, Sepenting Apa Pariwisata di Bali?

Presiden Jokowi mengatakan agar wisatawan tetap datang ke Bali, meski Gunung Agung alami erupsi. Seberapa penting turisme bagi pendapatan Bali?
Bandara Ngurah Rai Ditutup, Maskapai dan Hotel Diminta Beri Diskon
Ekonomi
Senin, 27 Nov 2017

Bandara Ngurah Rai Ditutup, Maskapai dan Hotel Diminta Beri Diskon

Kementerian Pariwisata meminta semua maskapai dan hotel memberikan diskon tarif kepada para pengunjung Bali yang mengalami dampak pembatalan penerbangan usai penutupan Bandara Ngurah Rai.
Bandara Ngurah Rai Tutup: Sekitar 15.000 Wisatawan Tertahan di Bali
Ekonomi
Senin, 27 Nov 2017

Bandara Ngurah Rai Tutup: Sekitar 15.000 Wisatawan Tertahan di Bali

Menurut Gubernur Bali Made Mangku Pastika, kurang lebih 15.000 wisatawan tertahan di Pulau Bali saat ini akibat penutupan Bandara Ngurah Rai.
Kunjungan Wisatawan Asing ke Bali Capai 4,55 Juta Selama 9 Bulan
Ekonomi
Sabtu, 4 Nov 2017

Kunjungan Wisatawan Asing ke Bali Capai 4,55 Juta Selama 9 Bulan

Kunjungan wisatawan asing khusus untuk bulan September 2017 tercatat 550.520 orang.
Gubernur Bali Usulkan Ekspor Olahan Wine Buah
Ekonomi
Senin, 16 Jan 2017

Gubernur Bali Usulkan Ekspor Olahan Wine Buah

Gubernur Bali Made Mangku Pastika mengusulkan buah-buahan dari petani difermentasi menjadi wine. Alasannya wine itu untuk mencukupi kebutuhan wisatawan asing dan meningkatkan kesejahteraan petani buah.
BPS: Kunjungan Wisman Bulan Oktober Mencapai 1,040 juta
Ekonomi
Kamis, 1 Des 2016

BPS: Kunjungan Wisman Bulan Oktober Mencapai 1,040 juta

Jumlah kunjungan wisatawan mancanegara (wisman) pada Oktober 2016 naik sebesar 3,38 persen dibanding bulan sebelumnya, jumlah kunjungan dari 1,006 juta menjadi 1,040 juta kunjungan.
Februari 2016, Penumpang Angkutan Laut Bali Naik
Selasa, 5 Apr 2016

Februari 2016, Penumpang Angkutan Laut Bali Naik

Penumpang angkutan laut dari Bali ke berbagai daerah tujuan di Indonesia sebanyak 191.062 orang naik 2,38 persen selama Februari 2016. Sementara Januari 2016 sebanyak 186.615 orang. Dari angka 191.062 tersebut 8.720 wisatawan mancanegara yang datang melalui pelabuhan laut.