Ketua Tim COVID-19 Jawa Timur Dr Kohar Hari Santoso menyatakan persentase kematian pasien positif di Jawa Timur lebih tinggi dibanding rata-rata di luar negeri.
Update corona di Jatim hari ini: seorang santri Ponpes Gontor 2 dinyatakan positif corona. Orang tua santri tersebut yang berasal dari Sidoarjo juga dinyatakan positif Covid-19.
Pemprov Jatim menyiapkan sistem rujukan satu pintu untuk pasien COVID-19 termasuk pusat komando 24 jam yang dipusatkan di Rumah Sakit Lapangan di Jalan Indrapura Surabaya.