Indeks Musim Kemarau

Alasan Mengapa DKI Jakarta Lebih Dingin Dibanding Biasanya
Sosial budaya
Senin, 15 Juli 2019

Alasan Mengapa DKI Jakarta Lebih Dingin Dibanding Biasanya

“Pada waktu malam, pelepasan panas bumi ke atmosfer tidak lagi terjebak oleh awan yang menutupi langit.”
Pemerintah Waspadai Inflasi Komoditas Pangan Jelang Kemarau Panjang
Ekonomi
Rabu, 10 Juli 2019

Pemerintah Waspadai Inflasi Komoditas Pangan Jelang Kemarau Panjang

BPS menyebut sejumlah komoditas yang berpotensi jadi penyumbang inflasi saat kemarau panjang adalah cabai merah, cabai rawit, dan beras.
Hasil Panen Banyak Rusak, Pemerintah Didesak Atasi Kemarau Panjang
Sosial budaya
Selasa, 9 Juli 2019

Hasil Panen Banyak Rusak, Pemerintah Didesak Atasi Kemarau Panjang

Musim kemarau panjang yang saat ini melanda di beberapa wilayah Indonesia menyebabkan gagal panen. Pemerintah didesak untuk mencari solusi dampak kekeringan ini.
Kementan Siap Gandeng TNI Atasi Pintu Air Dibobol Selama Kemarau
Sosial budaya
Senin, 8 Juli 2019

Kementan Siap Gandeng TNI Atasi Pintu Air Dibobol Selama Kemarau

Kementan melibatkan TNI untuk mengantisipasi pembobolan pintu air selama periode kekeringan di musim kemarau 2019.
Antisipasi Kemarau 2019, Kementan Belum Pilih Opsi Hujan Buatan
Sosial budaya
Senin, 8 Juli 2019

Antisipasi Kemarau 2019, Kementan Belum Pilih Opsi Hujan Buatan

Kementan belum memilih opsi menerapkan hujan buatan untuk mengatasi kekeringan di sejumlah areal lahan padi di Indonesia.
Kementan Sebut Musim Kemarau 2019 Tidak Pengaruhi Stok Beras
Ekonomi
Senin, 8 Juli 2019

Kementan Sebut Musim Kemarau 2019 Tidak Pengaruhi Stok Beras

Ketersediaan beras selama musim kemarau 2019 disebut oleh Kementan tidak mempengaruhi stok.
Debit Air Kanal Banjir Barat Menyusut
Kamis, 4 Juli 2019

Debit Air Kanal Banjir Barat Menyusut

Menghadapi musim kemarau yang terjadi saat ini, debit air di sekitar aliran Kanal Banjir Barat mengalami penurunan.
Kemarau di DKI Baru 2 Bulan, Sudah Ada Wilayah Alami Kekeringan
Sosial budaya
Kamis, 4 Juli 2019

Kemarau di DKI Baru 2 Bulan, Sudah Ada Wilayah Alami Kekeringan

Meskipun musim kemarau baru berjalan dua bulan, BMKG menyatakan sudah ada wilayah di Jakarta Utara yang mengalami kekeringan.
Anies Sebut Musim Kemarau dan Emisi Memperburuk Kualitas Udara DKI
Sosial budaya
Selasa, 2 Juli 2019

Anies Sebut Musim Kemarau dan Emisi Memperburuk Kualitas Udara DKI

Anies mengimbau warga Jakarta lebih memilih menggunakan transportasi umum agar kualitas udara di ibu kota tidak semakin memburuk. 
Mengapa Belakangan Ini Suhu di Jawa dan Nusa Tenggara Lebih Dingin
Humaniora
Rabu, 26 Jun 2019

Mengapa Belakangan Ini Suhu di Jawa dan Nusa Tenggara Lebih Dingin

Aliran massa udara dingin dan kering dari wilayah benua Australia yang menyapu wilayah selatan Indonesia menjadi penyebab terjadinya suhu dingin pada bulan Juni sampai Agustus di Jawa dan Nusa Tenggara
Musim Kemarau Datang, BNPB Bersiap Antisipasi Kebakaran Hutan
Sosial budaya
Jumat, 31 Mei 2019

Musim Kemarau Datang, BNPB Bersiap Antisipasi Kebakaran Hutan

BNPB mulai bersiap mengantisipasi bencana kebakaran hutan karena sebagian besar wilayah Indonesia, terutama di bagian selatan, sudah memasuki musim kemarau. 
4 Penyakit yang Perlu Diwaspadai Menjelang Musim Kemarau
Kesehatan
Sabtu, 18 Mei 2019

4 Penyakit yang Perlu Diwaspadai Menjelang Musim Kemarau

4 penyakit menjelang kemarau yakni malaria, diare, heat stroke, dan dehidrasi.
BMKG Imbau Waspadai Kebakaran Lahan Saat Musim Kemarau
Hard news
Rabu, 6 Mar 2019

BMKG Imbau Waspadai Kebakaran Lahan Saat Musim Kemarau

Sejumlah wilayah yang perlu diwaspadai kebakaran hutan dan lahan yaitu dari Sumatera, Riau, Jambi, Kalimantan Barat, Kalimantang Tengah, hingga Kalimantan Timur.
BMKG Prediksi Musim Kemarau Dimulai pada April 2019
Sosial budaya
Rabu, 6 Mar 2019

BMKG Prediksi Musim Kemarau Dimulai pada April 2019

BMKG memperkirakan musim kemarau di sebagian wilayah Jawa, Bali dan Nusa tenggara dimulai pada April 2019. 
Bertani di Sempadan Kanal Barat
Selasa, 25 Sept 2018

Bertani di Sempadan Kanal Barat

Lahan pertanian warga di sempadan Kanal Barat, Tanah Abang, Jakarta Pusat, Selasa (25/9/2018)
Kemendag Akan Impor Beras 1 Juta Ton Akibat Kemarau Panjang
Ekonomi
Selasa, 21 Agt 2018

Kemendag Akan Impor Beras 1 Juta Ton Akibat Kemarau Panjang

Keputusan impor ini dinilai sebagai tindakan antisipasi terhadap kekurangan pasokan beras di dalam negeri karena adanya wilayah yang gagal panen akibat kemarau.
Sungai Kering di Desa Cibarusah
Minggu, 12 Agt 2018

Sungai Kering di Desa Cibarusah

Persoalan kekeringan yang melanda tiap tahun Desa Cibarusah masih belum ditanggapi serius secara teknis terkait pencegahan kekurangan air oleh Pemerintah Kabupaten Bekasi.
BMKG: Gelombang Tinggi Hingga 4 Meter Masih Terjadi Hingga 28 Juli
Sosial budaya
Rabu, 25 Juli 2018

BMKG: Gelombang Tinggi Hingga 4 Meter Masih Terjadi Hingga 28 Juli

BMKG memprakirakan puncak gelombang ekstrem terjadi pada 24-25 Juli dan gelombang tinggi hingga empat meter masih berpeluang terjadi hingga 28 Juli 2018.
Mascarene High Sebabkan Gelombang Tinggi 6 Meter di Laut Selatan
Sosial budaya
Senin, 23 Juli 2018

Mascarene High Sebabkan Gelombang Tinggi 6 Meter di Laut Selatan

Mascarene High turut menyebabkan munculnya gelombang tinggi di beberapa wilayah perairan laut Indonesia bagian selatan, termasuk di NTT.
Tips Tetap Sehat saat Cuaca Ekstrem
Kesehatan
Jumat, 20 Juli 2018

Tips Tetap Sehat saat Cuaca Ekstrem

"Orang perlu vitamin dan mineral setiap hari. Kalau dua atau tiga kali per minggu tidak menolong untuk daya tahan tubuh optimal."