Mitsubishi Xpander akan menjadi bintang pameran di GIIAS 2017. Xpander mengusung konsep gabungan antara SUV dan MPV yang diklaim menjadi "Next Generation MPV”.
Pasar mobil sport utility vehicle (SUV) medium di Indonesia sedang bergairah, ditandai hadirnya beberapa keluaran terbaru. Nama yang cukup berkibar adalah Pajero Sport.
Mitsubishi terindikasi mulai mengalihkan sasaran fokusnya di pasar otomotif Indonesia ke mobil penumpang menyusul pencapaian penjualan Pajero Sport di dalam negeri selama 2016 yang paling subur di dunia.
Carlos Ghosn memilih mundur dari jabatan CEO Nissan Motor co dengan alasan agar bisa berkonsentrasi dan mengerahkan kemampuannya untuk proyek aliansi dengan Renault dan Mitsubihi Motors Corp.
PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) distributor kendaraan Mitsubishi di Indonesia mengatakan mobil sport utlity vehicle (SUV) Pajero Sport siap diproduksi langsung di Indonesia mulai April 2017.
Distibutor resmi kendaraan Mitsubishi di Indonesia, menargetkan sebanyak 10 dealer akan dilengkapi fasilitas perbaikan dan pengecatan body berstandar Mitsubishi hingga akhir tahun 2017.
Sejumlah pelaku industri otomotif memprediksi penjualan mobil bakal tumbuh pada tiga bulan terakhir tahun ini atau triwulan ke-4 2016. Hal ini berdasarkan tren peningkatan pembelian mobil sejak Mei 2016
PT Krama Yudha Tiga Berlian Motors (KTB) yang merupakan distributor resmi Mitsubishi di Indonesia tengah gencar berupaya menjadi pemain penting di pangsa pasar kendaraan penumpang. Peningkatan pangsa pasar itu bersamaan dengan langkah Mitsubishi yang tengah mempersiapkan sebuah produk Small MPV.
Mitsubishi di Indonesia meluncurkan program voucher untuk menggenjot penghabisan stok city car Mirage, setelah New Mirage 2016 diluncurkan akhir Juli lalu. Stok Mirage versi lama, masih tersedia sejumlah satu bulan stok atau sekira 500 unit.
New Mirage, city car keluaran Mitsubshi segera hadir dengan beberapa perubahan pada tampilan luarnya. mobil ini rencananya akan di luncurkan di Indonesia pada akhir bulan Juli mendatang.