Indeks Kristen

Cina Klaim Kekristenan Dipakai Alat untuk Tumbangkan Pemerintah
Sosial budaya
Rabu, 13 Mar 2019

Cina Klaim Kekristenan Dipakai Alat untuk Tumbangkan Pemerintah

Kekristenan diklaim dapat dipakai sebagai alat untuk menyebarkan pengaruh di kehidupan sosial dan mampu menumbangkan negara
Eksperimen-eksperimen Ganjil Membangkitkan Orang Mati
Sosial budaya
Jumat, 1 Mar 2019

Eksperimen-eksperimen Ganjil Membangkitkan Orang Mati

Segenap upaya mencegah kematian yang benar-benar pernah dilakukan agar kehidupan terus berjalan.
Mengapa Ada Orang Alergi terhadap Simbol Mirip Salib?
Mild report
Kamis, 24 Jan 2019

Mengapa Ada Orang Alergi terhadap Simbol Mirip Salib?

Konfirmasi bahwa seni tak ada hubungannya dengan Kristenisasi selalu kalah oleh kelompok penekan yang disetir elite politik dan pemain sentimen agama.
Bagaimana Islam Berkembang dan Bertahan di Manokwari
Sosial budaya
Jumat, 11 Jan 2019

Bagaimana Islam Berkembang dan Bertahan di Manokwari

Jumlah populasi muslim di Manokwari tak cuma karena transmigrasi, tapi juga karena sebagian penduduk asli Papua memilih memeluk Islam.
Indepth
Selasa, 8 Jan 2019

"Perda Manokwari Kota Injil Berpotensi Melahirkan Konflik"

MUI Papua Barat menilai pasal-pasal dalam Perda Manokwari Kota Injil rawan menimbulkan konflik sosial.
Duduk Perkara Imbauan
Sosial budaya
Kamis, 20 Des 2018

Duduk Perkara Imbauan "Natal Jangan Demonstratif" Pemkot Malang

Pemkot Malang membenarkan surat edaran yang ramai di media sosial. Namun mereka menyanggah anggapan surat tersebut diskriminatif.
Salib dan Simbol-Simbol Kristen yang Menakutkan untuk Vampir
Gaya hidup
Rabu, 19 Des 2018

Salib dan Simbol-Simbol Kristen yang Menakutkan untuk Vampir

Mitologi vampir dan persepsi simbol kristen-katolik berakar pada novel Bram Stoker tahun 1897 yang berjudul Dracula
Tak Ada Kabar Baik dari Perda Injil
Kolumnis
Senin, 10 Des 2018

Tak Ada Kabar Baik dari Perda Injil

Dalam banyak kasus, Injil kehilangan daya pembebasnya ketika dieksplisitkan menjadi aturan.
Perda Syariah dan Perda Injil Sama-Sama Ancam Minoritas
Politik
Selasa, 20 Nov 2018

Perda Syariah dan Perda Injil Sama-Sama Ancam Minoritas

Peneliti: perda Injil adalah respons atas meningkatnya jumlah warga Muslim di Papua. Diklaim sebagai cara untuk menjaga nilai-nilai kekristenan di Manokwari.
Individualis, Korup, & Manipulatif: Sisi Gelap Teologi Kemakmuran
Kolumnis
Selasa, 23 Okt 2018

Individualis, Korup, & Manipulatif: Sisi Gelap Teologi Kemakmuran

Ajaran kristen yang meletakkan problem sosial-ekonomi sebagai masalah struktural dibonsai jadi kultus motivasi diri oleh Teologi Kemakmuran.
Keberagaman Madinah di Zaman Nabi
Pendidikan
Rabu, 30 Mei 2018

Keberagaman Madinah di Zaman Nabi

Piagam Madinah sudah diketahui banyak orang. Namun seberapa beragam Madinah sebenarnya dan bagaimana Nabi bersikap?
Pertanyaan-Pertanyaan Mengharukan Abad Ini
Kolumnis
Selasa, 8 Mei 2018

Pertanyaan-Pertanyaan Mengharukan Abad Ini

Hidup dengan cara berpikir yang berasal dari dua puluh atau lima belas abad lalu nicaya memunculkan banyak sekali pertanyaan ajaib.
Terusir dari Kampung Halaman, Kristen Rohingya Dipersekusi di India
Sosial budaya
Jumat, 4 Mei 2018

Terusir dari Kampung Halaman, Kristen Rohingya Dipersekusi di India

Pengungsi Kristen Rohingya di India diusir, dipersekusi, putus sekolah, dan kehilangan pekerjaan.
Kristen Evangelis Amerika juga Semangat Haramkan Starbucks
Marketing
Kamis, 3 Mei 2018

Kristen Evangelis Amerika juga Semangat Haramkan Starbucks

Selain menuduh Starbucks melancarkan agenda LGBT, kaum evangelis Amerika pun menuduh perusahaan tersebut memusuhi Natal.
Anies Baswedan Hadiri Perayaaan Paskah Umat Kristiani di Monas
Sosial budaya
Minggu, 1 Apr 2018

Anies Baswedan Hadiri Perayaaan Paskah Umat Kristiani di Monas

Anies memberikan sambutan bertema persatuan dalam keragaman dalam perayaan paskah di Monas
Mengapa Paskah Selalu Diperingati di Tanggal yang Berbeda?
Sosial budaya
Minggu, 1 Apr 2018

Mengapa Paskah Selalu Diperingati di Tanggal yang Berbeda?

Bulan purnama dan sistem kalender yang berbeda perlu diperhatikan untuk menentukan tanggal Hari Paskah.
Menumpang Rumah Ibadah untuk Merayakan Paskah
Sosial budaya
Sabtu, 31 Mar 2018

Menumpang Rumah Ibadah untuk Merayakan Paskah

“Jadi kami nebeng ibadah di sana kalau boleh dipakai. Kalau enggak boleh, kami cari gereja yang lain.”
PGI: Sebaiknya Perayaan Paskah Tidak Digelar di Monas
Sosial budaya
Sabtu, 31 Mar 2018

PGI: Sebaiknya Perayaan Paskah Tidak Digelar di Monas

Pembukaan ruang publik untuk kegiatan keagamaan ini tampak ironis jika dibandingkan dengan banyaknya kasus penutupan rumah ibadah yang terjadi di Indonesia.
Jumat Agung Sudah Jadi Perayaan Rohani Nasional di Indonesia
Sosial budaya
Jumat, 30 Mar 2018

Jumat Agung Sudah Jadi Perayaan Rohani Nasional di Indonesia

"Sudah jadi kelender pariwisata, dan secara nasional seluruh Indonesia diliburkan pada setiap tahun pelaksanaan prosesi Jumat Agung."
Sejarah Semana Santa, Tradisi Paskah Umat Katolik di Larantuka
Sosial budaya
Kamis, 29 Mar 2018

Sejarah Semana Santa, Tradisi Paskah Umat Katolik di Larantuka

Selama sepekan menjelang Paskah, umat Katolik di Larantuka, Kabupaten Flores Timur akan menjalani prosesi Semana Santa atau Pekan Suci yang telah dirayakan selama lima abad.