Indeks Korupsi Impor Garam
Kejagung Dalami Setoran Importir Garam ke Pejabat Kemenperin
Uang setoran diduga agar ada rekomendasi pengalihan garam impor menjadi garam konsumsi dan penetapan kuota impor garam.
KejagungĀ Tetapkan Tersangka Baru Kasus Korupsi Impor Garam
DPR melihat adanya unsur gratifikasi dalam kasus dugaan korupsi impor garam, seperti yang dilakukan tersangka baru Sanny Tan kepada pejabat Kemenperin.
Kejagung Didesak Tak Cuma Kejar Pelaku di Lapangan Saja
Pemerintah seharusnya bisa belajar dari kesalahan dalam mengeluarkan kebijakan yang justru membuka celah korupsi dan merugikan kepentingan rakyat.
Kejagung Berpeluang Periksa Menteri di Kasus Korupsi Impor Garam
Kuntadi mengatakan jaksa penyidik di Kejagung akan selalu siap untuk memeriksa siapa pun di kasus korupsi impor garam.
4 Orang Tersangka Korupsi Impor Garam, Kejagung Kejar Aktor Lain
Kejagung tidak menutup kemungkinan memeriksa pimpinan dari Kementerian Perindustrian selama periode perkara berlangsung, mulai 2016 hingga 2022.
Kejagung Diharapkan Ungkap Pelaku Utama Korupsi Impor Garam
Kiara mendesak Kejagung mampu mengungkap mafia di balik persoalan impor garam yang kerap menguntungkan importir.
Kemenperin Klaim Penetapan Kebutuhan Impor Garam Sesuai Prosedur
Juru Bicara Kementerian Perindustrian (Kemenperin), Febri Hendri Antoni Arif mengklaim penetapan kebutuhan impor garam transparan dan sesuai prosedur.
Penyidikan Korupsi Impor Garam Menambah Kasus Korupsi di Kemendag
Praktik korupsi izin impor garam pada 2018 di Kemendag menimbulkan dampak buruk berupa kelebihan impor garam industri di Indonesia.