Indeks Kenaikan Utang Indonesia

Dikritik Soal Utang, Sri Mulyani : Jangan Lihat Nominalnya
Ekonomi
Selasa, 29 Jan 2019

Dikritik Soal Utang, Sri Mulyani : Jangan Lihat Nominalnya

Sri Mulyani menjelaskan dari utang tersebut pemerintah mampu memberikan manfaat bagi perekonomian, seperti menjaga stabiltias ekonomi, membangun infrastruktur dan menekan angka kemiskinan.
Utang Indonesia Meningkat $12,3 Miliar pada November 2018
Ekonomi
Rabu, 16 Jan 2019

Utang Indonesia Meningkat $12,3 Miliar pada November 2018

Bank Indonesia merilis Utang Luar Negeri (ULN) Indonesia tercatat meningkat 12,3 miliar dolar AS pada akhir November 2018 dibandingkan posisi pada akhir bulan Oktober di tahun yang sama.
Sri Mulyani Jelaskan Pengelolaan Utang Selama 4 Tahun Jokowi-JK
Ekonomi
Selasa, 23 Okt 2018

Sri Mulyani Jelaskan Pengelolaan Utang Selama 4 Tahun Jokowi-JK

Sri Mulyani menerangkan bahwa utang negara dalam APBN selama masa pemerintahan Jokowi-JK adalah untuk program produktif.
Tanggapan JK Soal Utang Indonesia Naik Rp1 Triliun Per Hari
Politik
Selasa, 4 Sept 2018

Tanggapan JK Soal Utang Indonesia Naik Rp1 Triliun Per Hari

JK angkat bicara soal pernyataan Prabowo yang menyebut utang Indonesia naik Rp1 triliun per hari. Bagi JK, utang itu wajar karena Indonesia tengah melakukan pembangunan.
Dikritik Soal Utang Tak Wajar, Menkeu: Pengelolaan Masih Normal
Ekonomi
Senin, 20 Agt 2018

Dikritik Soal Utang Tak Wajar, Menkeu: Pengelolaan Masih Normal

Kementerian Keuangan mencatat utang pemerintah Januari hingga Juli 2018 sebesar Rp4.253 triliun.
Sri Mulyani Tanggapi Klaim Prabowo Soal Utang Pemerintah Saat Ini
Ekonomi
Selasa, 26 Jun 2018

Sri Mulyani Tanggapi Klaim Prabowo Soal Utang Pemerintah Saat Ini

Sri Mulyani menerangkan bahwa utang pemerintah dengan utang Badan Usaha Milik Negara (BUMN) sifatnya berbeda, tidak bisa disatukan.
Utang Luar Negeri Indonesia Kuartal I 2018
Ekonomi
Senin, 21 Mei 2018

Utang Luar Negeri Indonesia Kuartal I 2018

Pertumbuhan pinjaman luar negeri Indonesia kuartal pertama 2018 mengalami kenaikkan
Pro Kontra Soal Utang Luar Negeri Indonesia
Ekonomi
Jumat, 16 Mar 2018

Pro Kontra Soal Utang Luar Negeri Indonesia

Bhima menilai pertumbuhan utang luar negeri Indonesia yang mencapai 10,3 persen itu tidak berimbang dengan pertumbuhan penerimaan pajak yang hanya tumbuh empat persen dari rata-rata selama dua tahun terakhir ini.
Utang Luar Negeri Indonesia Naik 2 Persen
Ekonomi
Sabtu, 18 Feb 2017

Utang Luar Negeri Indonesia Naik 2 Persen

Utang luar negeri (ULN) Indonesia triwulan IV-2016 naik sebesar dua persen dibandingkan periode sama di 2015. ULN Indonesia masih didominasi oleh ULN jangka panjang sebesar 274,9 miliar dolar AS atau sebesar 86,7 persen dari total ULN.