Indeks Ekonomi Indonesia

Kontribusi Koperasi untuk Perekonomian Indonesia 4 Persen
Ekonomi
Senin, 31 Juli 2017

Kontribusi Koperasi untuk Perekonomian Indonesia 4 Persen

Bambang Brodjonegoro menyebutkan, dalam empat tahun terakhir, perkembangan koperasi telah menunjukkan arah yang positif.
Bank Dunia: Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2017
Ekonomi
Rabu, 22 Mar 2017

Bank Dunia: Ekonomi Indonesia Tumbuh 5,2 Persen di 2017

Bank Dunia memperkirakan pertumbuhan ekonomi Indonesia di tahun 2017 mencapai 5,2 persen karena angka pengangguran dan defisit neraca berjalan rendah. 
Pameran Waralaba Indonesia
Jumat, 25 Nov 2016

Pameran Waralaba Indonesia

Presiden Joko Widodo menyampaikan arahan saat pembukaan Indonesia Franchise and SME Expo (IFSE) 2016 di Jakarta, Jumat (25/11).
Pengamanan Berlapis Perbankan Indonesia
Ekonomi
Senin, 21 Nov 2016

Pengamanan Berlapis Perbankan Indonesia

Sebuah gerakan “Rush Money” atau penarikan uang besar-besaran pada 25 November berkembang di media sosial. Betulkah sistem perbankan kita akan kolaps jika rush itu benar-benar terjadi?
Mimpi Buruk
Ekonomi
Senin, 21 Nov 2016

Mimpi Buruk "Rush Money" Jangan Berulang

Krisis kepercayaan terhadap pemerintah telah memicu rush atau penarikan uang besar-besaran pada1997/1998. Hampir dua dekade krisis berlalu, tetapi dampaknya masih dipikul oleh seluruh rakyat Indonesia.
Pemerintah Luncurkan Komite Nasional Keuangan Syariah
Ekonomi
Senin, 21 Nov 2016

Pemerintah Luncurkan Komite Nasional Keuangan Syariah

Pemerintah telah menerbitkan Peraturan Presiden (Perpres) Nomor 91 Tahun 2016 tentang Komite Nasional Keuangan Syariah yang diteken Presiden Joko Widodo pada 3 November lalu.
Indonesia Negara Ekonomi Terbesar Keempat Dunia Tahun 2050
Ekonomi
Sabtu, 22 Okt 2016

Indonesia Negara Ekonomi Terbesar Keempat Dunia Tahun 2050

Indonesia diproyeksikan akan menjadi negara dengan kekuatan ekonomi terbesar keempat di dunia pada tahun 2050 di belakang Cina, India, dan Amerika Serikat.
ADB Turunkan Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Jadi 5%
Hard news
Selasa, 27 Sept 2016

ADB Turunkan Proyeksi Pertumbuhan Ekonomi Indonesia Jadi 5%

ADB menurunkan proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia menjadi hanya 5 persen. ADB menyebut pelemahan kinerja investasi dan ekspor sebagai penyebab turunnya proyeksi pertumbuhan ekonomi Indonesia.
Menkeu: Tax Amnesty Bantu Ekonomi Nasioal
Ekonomi
Selasa, 28 Jun 2016

Menkeu: Tax Amnesty Bantu Ekonomi Nasioal

Menteri Keuangan Bambang Brodjonegoro mengatakan jika negara maju memiliki masalahnya sendiri, belum ada sumber pertumbuhan yang mapan. Maka kita mendatangkan inflow sebanyak-banyaknya, agar ekonomi bisa pulih
Menpar Ingatkan Garuda Perkuat Pasar Penerbangan Domestik
Ekonomi
Jumat, 29 Apr 2016

Menpar Ingatkan Garuda Perkuat Pasar Penerbangan Domestik

Menteri Pariwisata mengingatkan Garuda Indonesia untuk terus memperkuat pasar penerbangan dalam negeri atau domestik.