Peneliti INDEF menyebutkan alasan harga cabai dan bawang merah naik menjelang lebaran karena jauh dari sentra produksi serta adanya kelebihan permintaan.
Bulog meminta pemerintah menerapkan kebijakan pengendalian harga bawang merah sebagaimana dilakukan pada beras. Artinya, pemerintah perlu memiliki stok cadangan bawang merah.
Komoditas yang dominan dalam menyumbang inflasi, yaitu mie instan, nasi dengan lauk, dan rokok kretek filter yang masing-masingnya sebesar 0,01 persen.
Mentan melepas 5.600 ton bawang merah yang diekspor ke Thailand. Ekspor bawang merah ke Thailand merupakan prestasi karena sebelumnya Indonesia mengimpor bawang merah dari Thailand.