Kekerasan terhadap jurnalis saat meliput aksi 112 dinilai mencerminkan pelaku yang tidak menghargai dan menghormati profesi jurnalis. AJI mengimbau agar kasus kekerasan tersebut dilaporkan ke pihak kepolisian.
Aksi 112 dilaporkan berlangsung damai setelah massa aksi membubarkan diri secara tertib. Setelah aksi berakhir, penumpang di Stasiun Juanda melonjak hingga lima kali lipat.
Puluhan ribu warga memadati Masjid Istiqlal untuk mengikuti aksi damai zikir dan tausyiah pada 11 Februari 2017 atau yang dikenal dengan Aksi 112. Aksi tersebut diawali dengan Shalat Subuh berjamaah di Masjid Istiqlal.
Dua pasangan calon gubernur DKI Jakarta Agus-Sylviana dan Anies-Sandiaga diketahui ikut massa aksi 112. Mereka berkumpul bersama jamaah untuk melakukan doa bersama.