Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan memutuskan untuk meniadakan Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) atau yang biasa disebut dengan Car Free Day (CFD) selama dua pekan ke depan, yakni tanggal 15 dan 22 Maret.
Insruksi Mendikbud Nadiem mulai dari mengoptimalkan peran Usaha Kesehatan Sekolah (UKS), tak adanya hukuman atau sanksi bagi yang tak masuk karena sakit, hingga menunda kegiatan berkemah atau studi wisata.
Pemerintah melalui KJRI San Francisco terus memantau kondisi WNI ABK Grand Princess yang berlabuh di California, AS, setelah kasus virus corona terdeteksi di kapal tersebut.
Menteri Kesehatan Inggris positif corona COVID-19 setelah melakukan pertemuan anggota parlemen dan menghadiri resepsi dengan Perdana Menteri Boris Johnson.
Klub olahraga F45 Senopati Jakarta Selatan menutup operasional terkait adanya informasi salah satu anggotanya masih diisolasi terkait virus corona (covid-19) di Rumah Sakit Penyakit Infeksi Sulianti Saroso.
Pemerintah Indonesia dikeluhkan salah satu kedutaan besar negara asing dalam penanganan Covid-19 karena warganya mengalami diskriminasi karena mengidap Covid-19 positif.
Ketua Dewan Pers M Nuh meminta kepada seluruh media cetak, TV, online, dan sebagainya untuk memberikan edukasi kepada publik perihal informasi Covid-19 atau wabah virus corona.