Indeks Wabah Virus Corona

Pemain Everton Jalani Isolasi dan Fasilitas Latihan Klub Ditutup
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Pemain Everton Jalani Isolasi dan Fasilitas Latihan Klub Ditutup

Everton menyatakan salah satu pemain di skuad utamanya kini menjalani isolasi karena mengalami demam tinggi. Fasilitas latihan klub ini juga telah ditutup untuk mencegah penyebaran virus corona.
Jokowi Belum Memikirkan Opsi Lockdown guna Cegah Pandemi Corona
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Jokowi Belum Memikirkan Opsi Lockdown guna Cegah Pandemi Corona

Pemerintah belum berpikir untuk menerapkan lockdown meski corona COVID-19 sudah dinyatakan statusnya oleh World Health Organization (WHO) sebagai pandemi.
Update Terkini Corona: Daftar Kasus Covid-19 di 115 Negara
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Update Terkini Corona: Daftar Kasus Covid-19 di 115 Negara

Kasus corona Covid-19 tercatat di 115 negara dan kapal pesiar. Terdapat 8 negara dengan kasus corona lebih dari 1.000 per 13 Maret 2020.
1 Pasien Positif Corona Meninggal di RSUD Moewardi Solo
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

1 Pasien Positif Corona Meninggal di RSUD Moewardi Solo

Pasien positif Corona yang meninggal di RSUD Moewardi Solo telah dikebumikan di Magetan, Jawa Timur.
Alasan Jokowi Tak Mau Umumkan Data Pasien Positif Corona ke Publik
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Alasan Jokowi Tak Mau Umumkan Data Pasien Positif Corona ke Publik

Jokowi beralasan pemerintah tidak ingin menimbulkan kegaduhan meski sebenarnya ingin membuka data lokasi dan data kronologi pasien yang dinyatakan positif corona COVID-19 ke publik.
Update Corona di Dunia: Jumlah Kasus COVID-19 128.343 per 13 Maret
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Update Corona di Dunia: Jumlah Kasus COVID-19 128.343 per 13 Maret

Jumlah kasus corona COVID-19 di seluruh dunia mencapai 128.343 per 13 Maret.
Kembangkan Vaksin Corona, Menkeu Bebaskan Bea Impor Bahan Baku Obat
Bisnis
Jumat, 13 Mar 2020

Kembangkan Vaksin Corona, Menkeu Bebaskan Bea Impor Bahan Baku Obat

“Kami memberi fasilitas pembebasan impor bahan penelitian dan pengembangan untuk membuat (vaksin) antivirus [Corona COVID-19],” ucap Menkeu Sri Mulyani.
Pandemi Corona COVID-19: Siapkah Farmasi Kita?
Ekonomi
Jumat, 13 Mar 2020

Pandemi Corona COVID-19: Siapkah Farmasi Kita?

Perusahaan Farmasi di Indonesia sempat mengalami hambatan stok bahan baku saat aktivitas produksi di Cina dihantam Corona, tapi saat ini mengaku siap.
Pemprov DKI Siapkan Skenario Pembatasan Ketat Antisipasi Corona
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Pemprov DKI Siapkan Skenario Pembatasan Ketat Antisipasi Corona

Dalam dokumen "Mitigasi Penyebaran COVID-19" disebutkan perlunya persiapan dan mitigasi terhadap pembatasan ketat yang harus dilakukan sejak sekarang, walau belum akan dijalankan saat ini juga.
Cegah Virus Corona COVID-19, Ridwan Kamil Anjurkan Salam Khas Sunda
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Cegah Virus Corona COVID-19, Ridwan Kamil Anjurkan Salam Khas Sunda

Demi mencegah virus corona COVID-19 menyebar, Gubernur Jabar Ridwan Kamil menganjurkan salam khas Sunda.
Billie Eilish Tunda Tur Bulan Maret 2020 Akibat Wabah Virus Corona
Musik
Jumat, 13 Mar 2020

Billie Eilish Tunda Tur Bulan Maret 2020 Akibat Wabah Virus Corona

Billie Eilish menunda turnya di bulan Maret 2020 karena wabah virus corona atau COVID-19.
RSPI Sebut Akan Tetap Pantau Pasien COVID-19 yang Dinyatakan Sembuh
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

RSPI Sebut Akan Tetap Pantau Pasien COVID-19 yang Dinyatakan Sembuh

RSPI akan memberikan rujukan ke dinas kesehatan setempat, sehingga nantinya pemantauan akan dilakukan secara bersama-sama.
Antisipasi Corona, 19 Sektor Industri Diberi Izin Tunda Bayar Pajak
Bisnis
Jumat, 13 Mar 2020

Antisipasi Corona, 19 Sektor Industri Diberi Izin Tunda Bayar Pajak

19 sektor industri diizinkan telat bayar pajak demi mencegah dampak Corona di sektor ekonomi.
Bertambah Lagi, Dua WNI Positif Corona Kasus 181 & 182 di Singapura
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

Bertambah Lagi, Dua WNI Positif Corona Kasus 181 & 182 di Singapura

WNI yang dinyatakan positif terjangkit virus covid-19 atau corona di Singapura bertambah dua. Keduanya termasuk kasus 181 dan 182 dan masih satu keluarga.
Anies Tutup Ancol, Monas, hingga Ragunan 2 Pekan untuk Cegah Corona
Sosial budaya
Jumat, 13 Mar 2020

Anies Tutup Ancol, Monas, hingga Ragunan 2 Pekan untuk Cegah Corona

Penutupan sementara dilakukan untuk mencegah penyebaran virus Corona COVID-19.
Menkes Sebut Tidak Ada Lockdown untuk Cegah COVID-19 di Indonesia
Sosial budaya
Jumat, 13 Mar 2020

Menkes Sebut Tidak Ada Lockdown untuk Cegah COVID-19 di Indonesia

Menkes Terawan menyatakan, Indonesia belum akan melakukan lockdown untuk mencegah penyebaran corona COVID-19. 
WHO: COVID-19 Merupakan Pandemi yang Bisa Dikendalikan
Kesehatan
Jumat, 13 Mar 2020

WHO: COVID-19 Merupakan Pandemi yang Bisa Dikendalikan

WHO mengatakan COVID-19 adalah pandemi yang dapat dikendalikan dan mendorong seluruh negara untuk melipatgandakan upaya-upaya dalam penanganan COVID-19.
Fast and Furios 9 Tunda Rilis Hingga 2021 karena Virus Corona
Film
Jumat, 13 Mar 2020

Fast and Furios 9 Tunda Rilis Hingga 2021 karena Virus Corona

Penayangan Fast & Furious 9 ditunda dari tanggal 22 Mei 2020 ke April 2021 karena virus corona atau COVID-19.
Rage Against The Machine Menunda Tur karena Virus Corona
Musik
Jumat, 13 Mar 2020

Rage Against The Machine Menunda Tur karena Virus Corona

RATM menunda jadwal tur antara tanggal 26 Maret hingga 20 Mei 2020 karena virus corona atau COVID-19.
Teater Broadway Ditutup Sementara karena Wabah Virus Corona
Sosial budaya
Jumat, 13 Mar 2020

Teater Broadway Ditutup Sementara karena Wabah Virus Corona

Teater Broadway ditutup sementara menyusul wabah virus Corona atau COVID-19.