Indeks Wabah Corona

Prediksi Ahli UGM: Wabah Corona di Indonesia Bisa Mereda Akhir Mei
Kesehatan
Rabu, 1 Apr 2020

Prediksi Ahli UGM: Wabah Corona di Indonesia Bisa Mereda Akhir Mei

Tim ahli statistika dari Universitas Gadjah Mada (UGM) memprediksi wabah virus corona (Covid-19) di Indonesia dapat berakhir pada akhir Mei 2020.
Klarifikasi Kemenag Soal Isu Arab Saudi Minta Haji 2020 Ditunda
Sosial budaya
Rabu, 1 Apr 2020

Klarifikasi Kemenag Soal Isu Arab Saudi Minta Haji 2020 Ditunda

Kemenag RI mengklarifikasi pemberitaan yang menyebutkan Pemerintah Arab Saudi meminta umat muslim menunda ibadah Haji 2020.
Update Covid-19 Jateng 1 April: Positif Corona 92, Meninggal 7
Kesehatan
Rabu, 1 Apr 2020

Update Covid-19 Jateng 1 April: Positif Corona 92, Meninggal 7

Update kasus corona Covid-19 di Jawa Tengah yaitu positif 92, meninggal 7 dan sembuh 4 pada 1 April 2020.
Semua Pasien Positif COVID-19 di Malang Dinyatakan Sembuh
Sosial budaya
Minggu, 29 Mar 2020

Semua Pasien Positif COVID-19 di Malang Dinyatakan Sembuh

Dengan kesembuhan 3 pasien ini berarti di Malang tidak ada lagi kasus positif COVID-19.
Putus Rantai COVID-19, 28 Perjalanan Kereta dari Jakarta Dibatalkan
Sosial budaya
Minggu, 29 Mar 2020

Putus Rantai COVID-19, 28 Perjalanan Kereta dari Jakarta Dibatalkan

Sebanyak 28 jadwal perjalanan kereta api dari Jakarta dibatalkan untuk memutus rantai penyebaran COVID-19.
Sosial budaya
Sabtu, 28 Mar 2020

"Jangan Mudik", Kampanye Bersama Kedua #MediaLawanCovid19

Melalui kampanye masif ini, diharapkan ajakan dan imbauan kepada masyarakat untuk tidak pulang kampung bisa tersebar luas.
Tuntut Pemenuhan APD, IDI dkk Ancam Mogok Merawat Pasien COVID-19
Kesehatan
Sabtu, 28 Mar 2020

Tuntut Pemenuhan APD, IDI dkk Ancam Mogok Merawat Pasien COVID-19

"Tenaga medis tanpa APD tidak ikut merawat pasien Covid-19 demi mencegah penularan," tulis PB IDI.
Kemenhub Siapkan Penutupan Tol & Jalan Nasional Jika Mudik Dilarang
Ekonomi
Jumat, 27 Mar 2020

Kemenhub Siapkan Penutupan Tol & Jalan Nasional Jika Mudik Dilarang

Pemerintah bakal menutup jalan tol dan jalan nasional dari jabodetabek jika pelarangan mudik diberlakukan.
Ancaman Mutasi Virus Akibat Klorokuin dan Avigan
Kesehatan
Jumat, 27 Mar 2020

Ancaman Mutasi Virus Akibat Klorokuin dan Avigan

Masih banyak misteri tentang sifat-sifat virus Corona yang belum diketahui. Salah langkah sedikit saja dalam memutus pencegahan dan pengobatan bisa berdampak fatal di masa depan.
Komik Neymar Dibagikan Gratis Selama Pandemi Corona Covid-19
Olahraga
Kamis, 26 Mar 2020

Komik Neymar Dibagikan Gratis Selama Pandemi Corona Covid-19

Perusahaan komik milik Neymar Jr bakal merilis 200 episode komik gratis selama pandemi corona melanda dunia. 
Pandemi Corona Mereda, China akan Buka Lockdown Wuhan pada 8 April
Kesehatan
Selasa, 24 Mar 2020

Pandemi Corona Mereda, China akan Buka Lockdown Wuhan pada 8 April

China berencana membuka kembali Kota Wuhan setelah dikunci (lockdown) selama dua bulan. Hal itu dilakukan setelah pandemi corona di negara itu, termasuk Wuhan, dinilai sudah mereda. 
Cegah Corona, Pemprov Papua Tutup Akses Penerbangan dan Pelayaran
Politik
Selasa, 24 Mar 2020

Cegah Corona, Pemprov Papua Tutup Akses Penerbangan dan Pelayaran

Akses orang atau penumpang baik melalui laut maupun udara ke Papua akan ditutup sementara.
Perlunya Modifikasi Ritual Agama di tengah Wabah Corona
Kesehatan
Selasa, 24 Mar 2020

Perlunya Modifikasi Ritual Agama di tengah Wabah Corona

Masih banyak orang yang tidak peduli terhadap wabah Covid-19. Mereka tetap ibadah bersama dan tak sadar berisiko tertular dan menularkan virus ke orang lain.
Pasien Positiv COVID-19 yang Meninggal Dunia Naik Jadi 38 Orang
Sosial budaya
Sabtu, 21 Mar 2020

Pasien Positiv COVID-19 yang Meninggal Dunia Naik Jadi 38 Orang

Pemerintah mengumumkan pasien COVID-19 yang meninggal dunia bertambah menjadi 38 orang.
Cara Pemerintah Cegah 'Panic Buying' & Dampak Buruk di Baliknya
Ekonomi
Sabtu, 21 Mar 2020

Cara Pemerintah Cegah 'Panic Buying' & Dampak Buruk di Baliknya

Aksi borong dinilai dapat menyebabkan kelangkaan. Tapi kebijakan pembatasan pembelian bahan pokok yang dilakukan pemerintah dinilai mengerek inflasi dan dikritik sejumlah pengusaha.
Siapkan Rp62,3 T Buat Lawan Corona, Sri Mulyani Potong Anggaran K/L
Ekonomi
Jumat, 20 Mar 2020

Siapkan Rp62,3 T Buat Lawan Corona, Sri Mulyani Potong Anggaran K/L

Sri Mulyani siapkan puluhan triliun untuk penanggulangan COVID-19 dengan memangkas anggaran di kementerian/lembaga serta dana transfer ke daerah.
Daftar Toko Ternama yang Tutup Akibat Corona: Valentino hingga Nike
Sosial budaya
Jumat, 20 Mar 2020

Daftar Toko Ternama yang Tutup Akibat Corona: Valentino hingga Nike

Beberapa merek ternama yang terpaksa menutup tokonya akibat virus Corona antara lain, Valentino, H&M, Uniqlo hingga Nike.
Masjid & Candi di Sleman Disemprot Disinfektan untuk Cegah Corona
Sosial budaya
Jumat, 20 Mar 2020

Masjid & Candi di Sleman Disemprot Disinfektan untuk Cegah Corona

Selain Masjid Agung Sleman, pembersihan juga dilakukan di lokasi-lokasi lain di antaranya komplek Pemkab Sleman, Mal Pelayanan Publik, pasar-pasar di Sleman serta di lokasi kunjungan wisata yaitu Candi Ijo.
Update Corona Jakarta: 210 Positif, 19 Meninggal, dan 13 Sembuh
Kesehatan
Jumat, 20 Mar 2020

Update Corona Jakarta: 210 Positif, 19 Meninggal, dan 13 Sembuh

210 warga Jakarta positif Corona per Jumat (20/3/2020) pukul 12.10.
Update Corona di Jateng per 20 Maret, ODP hingga Positif Covid-19
Kesehatan
Jumat, 20 Mar 2020

Update Corona di Jateng per 20 Maret, ODP hingga Positif Covid-19

Update kasus corona Covid-19, pasien PDP dan ODP untuk wilayah Jawa Tengah per 20 Maret 2020.