Indeks Uang Tebusan Amnesti Pajak

Dana Repatriasi Pajak Rp24,7 Triliun Belum Masuk Indonesia
Hard news
Sabtu, 1 Apr 2017

Dana Repatriasi Pajak Rp24,7 Triliun Belum Masuk Indonesia

Sebagian harta wajib pajak yang ada di luar negeri sudah masuk sebelum masa implementasi pengampunan pajak.
Raffi Ahmad Ikut Bantu Sosialisasikan Amnesti Pajak
Hard news
Sabtu, 18 Mar 2017

Raffi Ahmad Ikut Bantu Sosialisasikan Amnesti Pajak

Menurut catatan Direktorat Jenderal Pajak (DJP), jumlah keseluruhan wajib pajak orang pribadi pekerja seni mencapai 1.307, dengan rincian 958 pemain film/sinetron dan musisi serta 349 pekerja seni lainnya.
Pemasukan Pemerintah dari Tebusan Tax Amnesty Ketiga Minim
Hard news
Senin, 13 Feb 2017

Pemasukan Pemerintah dari Tebusan Tax Amnesty Ketiga Minim

Pemasukan dari Program Tax Amnesty Tahap Ketiga, yang sudah berlangsung sebulan, ternyata masih sangat minim dan hanya didominasi setoran UMKM.
Uang Tebusan Amnesti Pajak Periode Dua Capai Rp107 Triliun
Hard news
Selasa, 3 Jan 2017

Uang Tebusan Amnesti Pajak Periode Dua Capai Rp107 Triliun

Ditjen Pajak mencatat, jumlah uang tebusan program amnesti pajak periode II naik sekitar Rp9,8 triliun. Sementara itu, jumlah WP yang mengikuti amnesti pajak mencapai 616.372.
Sri Mulyani: Tebusan Tax Amnesty Periode Dua Tak Spektakuler
Hard news
Kamis, 29 Des 2016

Sri Mulyani: Tebusan Tax Amnesty Periode Dua Tak Spektakuler

Pendapatan dari uang tebusan pada pengampunan pajak periode dua ternyata tak terlalu spektakuler. Tak seperti periode pertama yang bisa mencapai Rp97,2 triliun.
Realisasi Tebusan Amnesti Pajak Baru Tercapai 59,5 Persen
Hard news
Selasa, 15 Nov 2016

Realisasi Tebusan Amnesti Pajak Baru Tercapai 59,5 Persen

Realisasi uang tebusan program amnesti pajak per 14 November 2016, baru mencapai 59,5 persen dari target Rp165 triliun.
DJP: Per 1 November Uang Tebusan Amnesti Capai Rp98 Triliun
Hard news
Selasa, 1 Nov 2016

DJP: Per 1 November Uang Tebusan Amnesti Capai Rp98 Triliun

Realisasi uang tebusan dari program amnesti pajak yang dicatat Direktorat Jenderal Pajak (DJP) Kementerian Keuangan berdasarkan penerimaan Surat Setoran Pajak (SSP) hingga 1 November 2016 telah mencapai Rp98 triliun atau sekitar 59,3 persen dari target Rp165 triliun.