Promo ini berlaku untuk kereta eksekutif, bisnis, dan ekonomi komersial. Untuk kereta kelas eksekutif harga mulai 100 ribu, untuk kelas bisnis harga dimulai 60 ribu, dan kelas ekonomi harga dimulai dari 50 ribu rupiah.
"Kami kira, praktik calo sudah tidak akan mungkin ditemui karena pembelian tiket sudah cukup ketat dan bisa diakses secara mudah secara online oleh penumpang."
"Khusus di wilayah Daop 9 Jember, angkutan KA gratis tersebut terdiri dari KA Probowangi relasi Banyuwangi-Surabaya dan KA Tawangalun relasi Banyuwangi-Malang."
PT KAI akan menjual sebanyak 23.753 kursi perjalanan KA, yang dimulai pada Senin (16/4/2018) pukul 00.01 WIB. Berikut adalah daftar nama KA tambahan untuk Lebaran 2018.
Manajer Humas PT Kereta Api Indonesia (KAI) Daop 9 Luqman Arif menyatakan, tiket kereta api "H-4" dan "H+5" Lebaran 2018 sudah laku terjual hingga 95 persen.
Diskon tiket kereta api sebesar 15 persen berlaku bagi penumpang rombongan. Selain itu Bukalapak, Tokopedia dan Traveloka juga menawarkan sejumlah promo menarik.