Indeks Sneaker

Jelang Urban Sneaker Society 2019
Selasa, 22 Okt 2019

Jelang Urban Sneaker Society 2019

Urban Sneaker Society yang akan di gelar pada 8-10 November 2019 ini diikuti lebih dari 150 sneaker & streetwear brand dari Indonesia dan mancanegara. Selain itu, Puluhan brand akan merilis produk mereka secara perdana dan eksklusif, beberapa diantaranya adalah Patta, Sepatu Compass, Untold, FR2, Public Culture hingga Round Two by Sean Wotherspoon.
Jakarta Sneaker Day 2019 Digelar Online 21 Oktober di JD.ID
Sosial budaya
Senin, 21 Okt 2019

Jakarta Sneaker Day 2019 Digelar Online 21 Oktober di JD.ID

Jakarta Sneaker Day (JSD) digelar secara online melalui JD.ID pada periode 21 Oktober sampai 3 November 2019.
Jakarta Sneaker Day 2018: Cara Beli Vans Metallica Edisi Terbatas
Hard news
Jumat, 2 Mar 2018

Jakarta Sneaker Day 2018: Cara Beli Vans Metallica Edisi Terbatas

Jakarta Sneaker Day 2018 akan merilis secara ekslusif Vans kolaborasi dengan Metallica. Bagaimana cara mendapatkan sepatu edisi terbatas ini dengan sistem raffle?
Jakarta Sneaker Day 2018 Rilis Vans x Metallica dan SpongeBob
Hard news
Jumat, 2 Mar 2018

Jakarta Sneaker Day 2018 Rilis Vans x Metallica dan SpongeBob

Sneaker kolaborasi Vans Metallica akan diliris secara ekslusif dan terbatas, Sabtu (3/3/2018) besok di Jakarta Sneaker Day 2018.
Gurita Bisnis Kanye Lewat Yeezy
Mild report
Sabtu, 29 Juli 2017

Gurita Bisnis Kanye Lewat Yeezy

Kanye West menjadi ikon baru dunia fashion melalui Yeezy. Label-label yang bekerja sama dengan Yeezy, selalu panen penjualan.
Sepatu-Sepatu Paling Mahal di Dunia
Mild report
Senin, 19 Jun 2017

Sepatu-Sepatu Paling Mahal di Dunia

Merek-merek sepatu bersaing untuk menjadi yang terbaik.
Jokowi Pakai Sneakers Pertama Kali Saat ke Tasikmalaya
Hard news
Jumat, 9 Jun 2017

Jokowi Pakai Sneakers Pertama Kali Saat ke Tasikmalaya

Mengenakan sepatu kets, Jokowi mengaku terasa berbeda ketimbang hari-hari biasa menggunakan sepatu kulit.
Akutnya Polusi di Cina dan Sindiran Masker Sneaker
Mild report
Jumat, 16 Des 2016

Akutnya Polusi di Cina dan Sindiran Masker Sneaker

Polusi udara yang menghantui udara Cina membuat seorang warganya gerah. Alhasil, ia merancang masker khusus nan modis yang dibuat dari sepatu-sepatu mahal. Bagaimana asal mula idenya?
Bukan Sepatu Cinderela
Mild report
Jumat, 24 Jun 2016

Bukan Sepatu Cinderela

Bagaimana sepatu bisa menjadi demikian mahal dan menjadi simbol kelas sosial? Forbes menyebut nilai pasar untuk sepatu purna jual mencapai 1 miliar dolar. Nilai ini akan terus meningkat mengingat beberapa merek sepatu seperti Nike jarang sekali memproduksi ulang beberapa jenis sepatu mereka. Dengan tingginya permintaan dan minimnya stok, sepatu bisa jadi emas baru yang bisa dipertimbangkan sebagai investasi.