BMKG memprakirakan 175 zona musim (25,03%) akan memasuki musim hujan pada Oktober 2022 dan 128 zona musim (18,31%) memasuki musim hujan pada November 2022.
Beberapa tips siaga menghadapi bencana banjir menurut BNPB di antaranya membuat persiapan untuk hidup mandiri selama setidaknya 3 hari dengan menyiapkan tas siaga bencana.
Kemensos mengaktifkan 15 kampung siaga bencana di DKI Jakarta untuk mengantisipasi banjir kiriman dari Bogor usai Bendungan Katulampa berstatus Siaga 1 pada Senin pagi.