Apel Kebangsaan yang diikuti Polri, TNI, Satpol PP, dan ormas tersebut bertujuan untuk menyamakan cara pandang untuk tetap saling menjaga keharmonisan antarumat beragama di Indonesia, khususnya di Jawa Barat. A
Bentrokan antara polisi dan Satpol PP yang terjadi pada Sabtu malam kemarain mengakibatkan seorang polisi meninggal dan puluhan Satpol PP luka-luka serta sejumlah fasilitas kantor Walikota Makassar rusak.
Personel dari Tentara Nasional Indonesia dan Satuan Pamong Polisi Pamong Praja akan dikerahkan untuk membantu anggota Kepolisian Daerah Metropolitan Jakarta Raya dalam mengamankan pertandingan final Piala Bhayangkara antara 2016 Arema Cronus melawan Persib Bandung di Stadion Utama Gelora Bung Karno.
Kurang lebih 6.000 petugas gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Polri dan TNI dikerahkan untuk menertibkan kawasan Kalijodo, di wiilayah Jakarta Barat dan Jakarta Utara.