Peneliti LIPI Siti Zuhro menilai Permenristekdikti 55/2018 perlu disosialisasikan lebih luas agar pelaksanaan aturan itu tidak membatasi kegiatan mahasiswa.
Peneliti Khoirul Muqtafa menyebutkani pernyataan Jokowi soal menumbuhkan nilai-nilai Pancasila dengan cara kekinian sangat menarik untuk memberikan pemahaman kepada generasi muda saat ini.
Menteri Agama RI Lukman Hakim Saifuddin menyatakan isu penghapusan pelajaran agama jika Jokowi menang suara pada Pilpres 2019 di Makasar terlalu berlebihan.
Menteri Pertahanan berharap Ustaz Abu Bakar Ba'asyir mengakui Pancasila sebagai dasar negara dan pandangan hidup sebagai syarat mendasar pembebasan bersyarat.