Pemerintah menilai isu pemakzulan Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump berpotensi menguntungkan Indonesia, terutama dari sisi aliran modal asing.
Steve Bannon membeberkan pertemuan di Trump Tower antara Donald Trump Jr. dan sekelompok orang Rusia selama kampanye pemilihan 2016. Ia menyebutnya tindakan "pengkhianatan" dan "tidak patriotik."
Wapres Jusuf Kalla membicarakan masa depan AS kepada Presiden Barack Obama. Dalam pembahasan itu, Obama mengimbau agar semua negara agar tidak terlalu resah terhadap kampanye Donald Trump.
Seorang pejabat senior Trump mengungkapkan posisi penasihat keamanan nasional yang di Amerika Serikat sangat penting, akan ditawarkan kepada Letjen purnawirawan Michael Flynn.