Indeks Boikot Produk Perancis
Asosiasi Ritel Serahkan Keputusan Boikot Produk Prancis ke Konsumen
APRINDO meminta keputusan mengenai boikot produk Prancis diserahkan kepada konsumen.
Mabes Polri Respons Penyisiran Produk Perancis oleh Ormas Islam
Polisi mendeteksi ajakan-ajakan yang ada di media sosial, termasuk ajakan boikot.
Timpangnya Kekuatan Ekonomi RI di Balik Isu Boikot Produk Perancis
Seruan memboikot produk Perancis tak berbanding lurus dengan kekuatan ekonomi Indonesia dibanding negara itu. Faktanya Indonesia lebih bergantung.
Boikot Produk Perancis: Diserukan MUI, Dieksekusi Toko Islami
MUI menyerukan boikot produk Perancis setelah Macron mengeluarkan pernyataan kontroversial. Toko-toko Islami lantas mengeksekusinya.
Arti dan Sejarah Boikot yang Diserukan terhadap Produk Perancis
Sebagian umat Islam menggalakkan aksi protes serta boikot produk-produk Perancis sebagai respons atas pernyataan Presiden Emmanuel Macron.
Kronologi Munculnya Aksi Boikot Produk Perancis di Berbagai Negara
Kronologi munculnya aksi boikot terhadap produk Perancis yang dilakukan di berbagai negara.