Bukan hanya konsultasi dengan profesional dan obat-obatan saja yang dapat meringankan gejala bipolar. Membuat karya seni pun bisa membantu para pengidap mengatasi masalah psikologis yang satu ini.
Carrie Fisher, yang dulu terkenal memerankan karakter Princess Leia dalam film franchise "Star Wars", meninggal dunia di usia 60 tahun pada Selasa (27/12/2016) waktu Amerika Serikat.
Demi Lovato, Selena Gomez berhasil melewati masalah gangguan mentalnya. Sayangnya, sangat sedikit orang yang mendapatkan perawatan yang baik sehingga bisa melewati masalah gangguan mentalnya. Bagaimana seharusnya.
Para penderita bipolar akan mengalami kondisi emosi yang ekstrem. Ia terkadang merasa sangat sedih, tetapi bisa berubah menjadi sangat gembira. Jika tidak berada dalam lingkungan yang tepat, penderita gangguan bipolar ini bisa berakhir tragis.
Dalam seminar "Gangguan Bipolar VS Fenomena Bunuh Diri", di Jakarta, Rabu, Dr. dr. Nurmiati Amir, Sp.KJ(K), mengungkapkan bahwa sebenarnya gejalan Gangguan Bipolar sudah bisa terlihat dari bayi.