Pengintegrasian sistem transportasi di DKI Jakarta telah dilakukan Pemprov DKI Jakarta. Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) berperan memonitor perkembangannya.
Salah satu tujuan penataan stasiun adalah mengatur tempat tunggu ojek online dan ojek pangkalan sehingga jalur distribusi di sekitar stasiun lebih teratur.