Menuju konten utama

Surat Terbuka PKB untuk Prabowo: Cak Imin Banyak Dilamar

Tidak banyak orang mengenal Sekjen Partai Kebangkitan Bangsa yang satu ini, Hasanudin Wahid. Pria yang karib disapa Gus Udin ini memang jarang berbicara di publik. Namun siapa sangka kalau pria yang kini juga Sekjen Pagar Nusa Nahdlatul Ulama (NU), organisasi bela diri NU, itu sudah lama berkarir di PKB sejak 2011.

Surat Terbuka PKB untuk Prabowo: Cak Imin Banyak Dilamar
Tidak banyak orang mengenal Sekjen Partai Kebangkitan Bangsa yang satu ini, Hasanudin Wahid. Pria yang karib disapa Gus Udin ini memang jarang berbicara di publik. Namun siapa sangka kalau pria yang kini juga Sekjen Pagar Nusa Nahdlatul Ulama (NU), organisasi bela diri NU, itu sudah lama berkarir di PKB sejak 2011.Dalam obrolan hangat yang dipandu Irfan Amin, Gus Udil menjawab beragam isu soal PKB di luar kesehariannya sebagai Sekjen PKB dan Sekjen Pagar Nusa. Ia membahas mulai dari mengapa Muhaimin Iskandar 'dipingit' sehingga enggan berbicara politik, langkah politik PKB di pemilu 2024, hingga bicara soal hubungan PKB-PBNU dan hubungan PKB-keluarga Gusdur.


#FYP #ForYourPemilu #Pemilu2024 #Pilpres2024


Saran/kritik/kerja sama bisa kontak ke redaksi@tirto.id
Baca juga artikel terkait PILPRES 2004 atau tulisan lainnya

Fotografer: Fandhi Cahyadi