Indeks Prabowo Subianto

Hasil Survei Capres-Cawapres Terbaru, Siapa yang Unggul?
Aktual dan Tren
Selasa, 3 Okt 2023

Hasil Survei Capres-Cawapres Terbaru, Siapa yang Unggul?

Hasil survei terbaru bakal calon presiden, Anies, Ganjar dan Prabowo jelang Pilpres 2024.
Gibran, Erick & Khofifah, Siapa Berpeluang Dampingi Prabowo?
Polhukam
Selasa, 3 Okt 2023

Gibran, Erick & Khofifah, Siapa Berpeluang Dampingi Prabowo?

Bakal cawapres Prabowo Subianto mengerucut menjadi tiga nama, yaitu Gibran, Khofifah dan Erick Thohir. Siapa yang paling berpeluang?
Dikritik soal Food Estate, Prabowo Ingatkan Risiko Impor Pangan
Ekbis
Minggu, 1 Okt 2023

Dikritik soal Food Estate, Prabowo Ingatkan Risiko Impor Pangan

Prabowo menyebut jika terjadi keadaan darurat seperti perang, negara-negara pengekspor bahan makanan tidak akan menjualnya ke Indonesia.
Ungkap Alasan Merapat ke Jokowi, Prabowo: Kami Ogah Diadu Domba
Polhukam
Minggu, 1 Okt 2023

Ungkap Alasan Merapat ke Jokowi, Prabowo: Kami Ogah Diadu Domba

Prabowo klaim persaingan antara ia dan Jokowi saat Pilpres 2019 seolah-olah menjadi ajang untuk diadu domba oleh pihak-pihak tertentu.
Kaesang Pangarep Janji akan Temui Prabowo dan Megawati
Polhukam
Jumat, 29 Sept 2023

Kaesang Pangarep Janji akan Temui Prabowo dan Megawati

Ketua Umum PSI Kaesang Pangarep menjanjikan akan mengadakan pertemuan dengan Prabowo Subianto dan Megawati Soekarnoputri.
Demokrat Ingin Jargon Perubahan & Perbaikan Dipakai di KIM
Polhukam
Rabu, 27 Sept 2023

Demokrat Ingin Jargon Perubahan & Perbaikan Dipakai di KIM

Demokrat tetap akan perjuangkan jargon perubahan dan perbaikan di Koalisi Indonesia Maju.
PSI Belum Tentukan Dukungan di Pilpres usai Kaesang Jadi Ketum
Polhukam
Rabu, 27 Sept 2023

PSI Belum Tentukan Dukungan di Pilpres usai Kaesang Jadi Ketum

PSI membantah kehadirannya di berbagai agenda Prabowo Subianto menjadi sinyal dukungan di Pilpres 2024.
Apa Benar Prabowo Dijemput Paksa Terkait Kasus 1998?
Periksa fakta
Rabu, 27 Sept 2023

Apa Benar Prabowo Dijemput Paksa Terkait Kasus 1998?

Berdasarkan penelusuran fakta yang dilakukan, tidak ditemukan keterangan resmi yang menyebut Prabowo dijemput paksa terkait kasus 1998.
Ada Skenario Pilpres 2024 Satu Putaran, Apa Benar?
Periksa fakta
Selasa, 26 Sept 2023

Ada Skenario Pilpres 2024 Satu Putaran, Apa Benar?

Unggahan di media sosial soal adanya skenario pilpres satu putaran hanya berisi analisis dari para pakar politik.
Benarkah Prabowo Akan Sumbang Hartanya Jika Jadi Presiden?
Periksa fakta
Selasa, 26 Sept 2023

Benarkah Prabowo Akan Sumbang Hartanya Jika Jadi Presiden?

Tidak ditemukan keterangan resmi yang menyebut bahwa Prabowo mengaku sebagai orang terkaya di Indonesia dan akan menyumbangkan hartanya jika jadi presiden.
Hoaks AHY Kembali Dukung Anies Usai Ditolak PDIP dan Prabowo
Periksa fakta
Selasa, 26 Sept 2023

Hoaks AHY Kembali Dukung Anies Usai Ditolak PDIP dan Prabowo

Berdasarkan penelusuran fakta yang dilakukan, tidak ditemukan keterangan resmi yang menyebut AHY kembali mendukung Anies usai ditolak PDIP dan Prabowo.
Pesan Politik di Balik Menjamurnya Baliho Gibran Cawapres 2024
Polhukam
Selasa, 26 Sept 2023

Pesan Politik di Balik Menjamurnya Baliho Gibran Cawapres 2024

Saidiman menilai pemasangan baliho Prabowo-Gibran di Jateng yang notabene basis PDIP, sebagai upaya mengambil suara pendukung Ganjar Pranowo.
Mengapa Narasi Menduetkan Ganjar & Prabowo Sebaiknya Ditolak?
Polhukam
Senin, 25 Sept 2023

Mengapa Narasi Menduetkan Ganjar & Prabowo Sebaiknya Ditolak?

Narasi menduetkan Prabowo dan Ganjar di Pilpres 2024 dinilai kontroproduktif, apalagi keduanya telah memenuhi syarat presidential threshold.
Voxpol: Jokowi Happy kalau Prabowo-Ganjar Duet di Pilpres 2024
Polhukam
Minggu, 24 Sept 2023

Voxpol: Jokowi Happy kalau Prabowo-Ganjar Duet di Pilpres 2024

Pangi mengatakan, ada potensi upaya untuk mengatur agar poros koalisi pendukung Ganjar Pranowo dan Prabowo Subianto bersatu. 
Prinsip 'Ojo Kesusu' Buat PSI Malu-malu Kucing Dukung Prabowo
Polhukam
Jumat, 22 Sept 2023

Prinsip 'Ojo Kesusu' Buat PSI Malu-malu Kucing Dukung Prabowo

PSI masih menunggu kejelasan Prabowo Subianto memilih cawapres sehingga belum mendeklarasikan dukungannya saat ini.
Golkar Bantah Isu Pilpres 2024 Hanya Diikuti Dua Poros
Polhukam
Kamis, 21 Sept 2023

Golkar Bantah Isu Pilpres 2024 Hanya Diikuti Dua Poros

Airlangga optimistis Partai Golkar akan setia mendukung Prabowo hingga berlangsungnya proses kampanye capres dan cawapres.
Gerindra Bantah Koalisi Gemuk Hambat Prabowo Menentukan Cawapres
Polhukam
Kamis, 21 Sept 2023

Gerindra Bantah Koalisi Gemuk Hambat Prabowo Menentukan Cawapres

Meski memang Prabowo memiliki hak prerogatif menentukan cawapres, tapi kata Gerindra tetap ingin musyawarah mufakat dengan anggota koalisi.
Pendukung Prabowo, termasuk PSI akan Hadir ke Rapimnas Demokrat
Polhukam
Kamis, 21 Sept 2023

Pendukung Prabowo, termasuk PSI akan Hadir ke Rapimnas Demokrat

Partai pendukung Prabowo Subianto yaitu Partai Golkar, PAN, PBB, PSI, Partai Gelora, Partai Garuda, dan Partai Prima akan hadir ke Rapimnas Demokrat.
Saat Anies, Prabowo & Ganjar Bicara Kebebasan Berekspresi
Current issue
Kamis, 21 Sept 2023

Saat Anies, Prabowo & Ganjar Bicara Kebebasan Berekspresi

Anies Baswedan sebut kebebasan berpendapat di Indonesia bermasalah, sementara Prabowo dan Ganjar bilang lebih baik. Bagaimana faktanya?
Prabowo Subianto akan Hadir di Rapimnas Partai Demokrat Hari Ini
Polhukam
Kamis, 21 Sept 2023

Prabowo Subianto akan Hadir di Rapimnas Partai Demokrat Hari Ini

Prabowo Subianto akan hadir dan memberi pidato dalam Rapimnas Partai Demokrat.