Indeks Petani

Indonesia Terancam Kehilangan Petani
Sosial budaya
Kamis, 19 Mei 2016

Indonesia Terancam Kehilangan Petani

Kementerian Pertanian khawatir Indonesia terancam kehilangan petani. Pasalnya, minat generasi muda terhadap usaha sektor pertanian rendah. Karena itu, pemerintah mencanangkan program Penumbuhan Wirausahawan Muda di Bidang Pertanian guna meningkatkan minat generasi muda terhadap sektor pertanian.
Menkominfo: 115 Petani Terhubung Dalam Aplikasi 'Petani'
Selasa, 12 Apr 2016

Menkominfo: 115 Petani Terhubung Dalam Aplikasi 'Petani'

Menteri Komunikasi dan Informatika Rudiantara mengatakan bahwa saat ini terdapat sekitar 115 ribu petani yang terhubung dan memanfaatkan aplikasi android "Petani," sebuah aplikasi yang memberikan layanan informasi tempat penjualan alat-alat pertanian, pelatihan pertanian, serta forum dalan jaringan (daring) dengan sesama petani di seluruh Indonesia.
Kemkominfo Luncurkan 5 Aplikasi Tani
Senin, 11 Apr 2016

Kemkominfo Luncurkan 5 Aplikasi Tani

Kementerian Komunikasi dan Informatika meluncurkan lima aplikasi berbasis teknologi selular dengan tujuan untuk meningkatkan kesejahteraan para petani dan memangkas rantai distribusi hasil produksi dari petani ke konsumen.
Beras Premium 7500 Stabilkan Harga Pasar
Senin, 29 Feb 2016

Beras Premium 7500 Stabilkan Harga Pasar

Pemerintah meluncurkan produk Beras Premium 7.500 untuk memotong rantai distribusi yang terlalu panjang dalam upayanya menstabilkan harga pasar.